Home / Uncategorized

Senin, 22 April 2024 - 00:56 WIB

Bhabinkamtibmas Laksanakan Sosialisasi Saber pungli

 

Polres Pulang Pisau – Dengan berbekal Spanduk Stop pungutan liar Bhabinkamtibmas Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng Brigpol Septiadi melaksanakan sosialisasi saber pungli di Desa Kanamit Jaya, Minggu (21/04/2024), Pagi.

Dengan penuh semangat Bhabinkamtibmas melaksanakan sosialisasi Sapu bersih pungutan liar (Saber Pungli ), Masyarakat Harus tau dan ikut serta mengawasi Kegiatan di Desa khususnya pada pelayanan publik,”

Baca juga  Permudah Koordinasi dengan Warga, Bhabinkamtibmas Food Estate Bagikan Kartu Nama

Apabila ada penyimpangan terkait pelayanan maupun penggunaan Dana Desa agar segera sampaikan ke Bhabinkamtibmas atau Lapor Ke Polsek Maliku untuk segera di tindak lanjuti, ” Ucap Pak Septiadi

Kualitas pelayanan publik menjadi bahasan penting dalam penyelenggaraan pelayanan, termasuk pada organisasi atau institusi pemerintah sebagai lembaga pelayanan publik,” ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Baca juga  Danrem 071 Wijayakusuma Peringati Idul Adha 1445 H dengan Sholat bersama dan Penyembelihan hewan Qurban dengan khidmat

“Dengan adanya Sosialisasi Saber Pungli ke masyarakat di harapkan masyarakat ikut serta mengawasi dan memberikan Informasi sehingga tidak ada lagi oknum-oknum nakal yang pungli pada sektor perizinan maupun pelayanan lainnya” tutup Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Patroli sinergi antispasi Api di wilayah Kec. Pandih Batu.

Uncategorized

Anggota Satpolairud Berikan Himbauan Kamtibmas Gunakan Media Spanduk

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Uncategorized

Rutin Berikan himbauan Kamtibmas Personil satbinmas Polres Pulpis Rutin laksanakan sambang, sosialisasi dan penyuluhan TPPO

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sambang Kamtibmas di Desa Binaannya

Artikel

DANKORMAR PASTIKAN KESIAPAN SATGAS PAMTAS RI-PNG MOBILE YONIF 1 MARINIR

Uncategorized

Bagikan Kartu Identitas, Bhabinkamtibmas Food Estate Ajak Warga Bersinergi

Uncategorized

Untuk Antisipasi Karhutla, Satbinmas Polres Pulpis himbau melalui spanduk