Home / Uncategorized

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:52 WIB

Menggunakan Spanduk Tentang Larangan Karhutla Upaya Cegah Karhutla Oleh Personil Polsek Maliku

 

Pulang Pisau – Dalam mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah kecamatan Maliku dan sekitarnya, Personil Polsek Maliku Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan kegiatan sosialisasi cegah karhutla kepada masyarakat kecamatan Maliku kabupaten Pulang Pisau. Rabu, (15/05/2024).

Dengan membawa Spanduk tentang larangan membakar hutan dan lahan Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat agar bersama sama mencegah terjadinya karhutla sejak dini, selain itu juga mengingatkan warga akan kabut asap pekat yang pernah melanda kabupaten pulang pisau pada tahun lalu, “saat itu jarak pandang yang dekat sangat menyulitkan kita saat berkendara”

Baca juga  Melaksanakan kegiatan Apel siaga OMP pilkada 2024 & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Kapolres Pulpis AKBP MADA RAMADITA S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi mengatakan “Selain menggangu transportasi, asap karhutla saat itu membuat warga banyak yang terserang ISPA” kemudian Laaser menambahkan jangan sampai asap pekat akibat karhutla yang terjadi beberapa tahun lalu terjadi lagi tahun ini karena dapat menyebabkan kita semua bisa terserang ISPA.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kapolres Pelabuhan Tanjungperak Sambangi Tokoh Agama

BERITA UTAMA

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Pembakar Lahan

Artikel

Memperingati HUT Kodam Cenderawasih, Prajurit TNI beserta Masyarakat melaksanakan donor Darah

Artikel

Personel Kodim 1009/Tanah Laut Menghadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Desa Tahun 2025 Di Desa Maluka Bualin

BERITA UTAMA

Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla Gunakan Media Spanduk

BERITA UTAMA

Gelar Jumat Curhat, Kapolsek Kahayan Kuala dengarkan Keluhan Masyarakat.

BERITA UTAMA

450 Pasukan dari Yonif 527/BY Dikirim Tugas Operasi ke wilayah Perbatasan RI – PNG di Papua

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku melaksanakan himbauan Karhutla