Home / Uncategorized

Selasa, 4 Juni 2024 - 17:32 WIB

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Himbau Pengguna Jalan Patuhi Keselamatan Berkendara Melalui Pembagian Brosur

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Untuk meningkatkan kesadaran dan kedisiplinan masyarakat,

personil Satlantas Polres Pulang Pisau turun langsung membagikan brosur himbauan Keamanan Keselamatan Ketertiban dan kelancaran Lalulintas (Kamseltibcarlantas) kepada pengendara, Senin (3/6/2024) pukul 13.30 WIB

Baca juga  Personel Kodim 1009/Tanah Laut Menjadi Narasumber Dalam Acara Interaktif Tanah Laut Menyapa Radio Tuntung Pandang

AKP Nurhadi menyampaikan bahwa pembagian brosur kepada pengendara bertujuan untuk mengingatkan pengemudi dan penumpang tentang kepatuhan terhadap aturan lalu lintas demi keamanan bersama.

Brosur yang dibagikan berisi panduan lengkap mengenai keselamatan berkendara, peraturan lalu lintas, dan pentingnya penggunaan helm serta sabuk pengaman.” tambahnya.

Baca juga  Komandan Kodim 1008/Tabalong Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional di Pendopo Bersinar

Kasatlantas AKP Nurhadi juga menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya peningkatan kesadaran masyarakat terhadap keselamatan berlalu lintas.

Satlantas Polres Pulang Pisau memiliki peran strategis dalam penegakan hukum lalu lintas dan keselamatan para pengguna jalan,” tutupnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Berhasil Amankan 8 Tersangka Pengedar Sabu, Polres Lamongan Selamatkan Ratusan Orang dari Ancaman Narkoba

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-04 Borong Sukseskan Pengamanan Turnamen Sepak Bola St Markus CUP di Lapangan Sere

Uncategorized

MEWUJUDKAN KEAKRABAN,BABINSA KOMSOS DENGAN WARGA BINAAN

Artikel

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Uncategorized

Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Oleh Personil Polsek Kahayan Tengah Saat Sambang Ke Masyarakat

Uncategorized

Ini Cara Polsek Banama Tingang Ciptakan Situasi Kamtibmas Yang Aman Kondusif

Uncategorized

Keluarga besar Media TargetNews.id Selaku Kabiro Bekasi H.Mulyono Mengucapkan Selamat Hari Kemerdekaan RI Ke 78 Jayalah Negriku Indonesia Merdeka

Artikel

Kajati Jatim Beri Pesan Moral Peringati Hari Sumpah Pemuda