MERIAHKAN LOMBA BINSAT TINGKAT PASMAR 3 TIM BINSAT YONIF 11 MARINIR JUARA 1 RENANG MILITER

PASMAR 3 TIM BINSAT YONIF 11 MARINIR JUARA 1 RENANG MILITER

PASMAR 3 TIM BINSAT YONIF 11 MARINIR JUARA 1 RENANG MILITER

 

TNI AL, Dispen Kormar (Sorong), Tim Binsat Yonif 11 Marinir meriahkan dan menjadi juara pertama

dalam perlombaan Pembinaan Satuan (Binsat) tingkat Pasmar 3 tahun 2024 yang berlangsung di Kolam Renang Tirto Sagoro-06, Distrik Salawati, Kabupaten Sorong, Provinsi Papua Barat Daya, Kamis (06/06/2024).

Perlombaan renang militer yang merupakan salah satu rangkaian dalam lomba Pembinaan Satuan (Binsat) tingkat Pasmar 3 tersebut bertujuan untuk mengasah dan meningkatkan profesionalisme prajurit Korps Marinir sebagai pasukan pendarat amfibi.

Baca juga  Tetap Disiplin, Polsek Maliku Laksanakan Apel Serah Terima untuk Memulai Pelaksanaan Piket Mako

Tim Binsat Yonif 11 Marinir menjadi yang tercepat pada perlombaan Renang Militer Binsat tingkat Pasmar 3

dan berhasil mengalahkan Tim Binsat dijajaran Satlak Pasmar 3, lomba Renang Militer dengan jarak tempuh 50 meter menggunakan seragam PDL dan membawa senjata serta helm perorangan.

Baca juga  Polsek Sabangau kembali Cek Debit Air

Komandan Batalyon Infanteri 11 Marinir Letkol Mar Rowin Z. Simarmata, M.Tr.Opsla., menyampaikan rasa bangga yang setinggi-tingginya kepada

tim Binsat Yonif 11 Marinir karena bisa menjadi yang terbaik pada perlombaan Pembinaan Satuan (Binsat) Renang Militer tingkat Pasmar 3, tentu saja semua hasil yang kita dapat tidak lepas dari latihan keras yang telah dilaksanakan selama ini.bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sinergitas Cegah Karhutla, Polsek Bukit Batu bersama Babinsa dan MPA Lakukan Patroli Gabungan

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Artikel

Pengasuh Ponpes Modern Al Amanah Apresiasi Upaya Polresta Sidoarjo Jaga Kamtibmas

Artikel

Dukung Ketahanan Pangan, Polsek Banama Tingang Ajak Warga Tanami Pekarangan dengan Pangan Bergizi

Artikel

Atlet Taekwondo Polri Koleksi Emas, Perak dan Perunggu di PON XXI Aceh Sumut

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas

Uncategorized

Gelar Patroli Maja untuk antisipasi Karhutla sejak dini

Uncategorized

Monitoring Sitkamtibmas di Desa Binaannya, Bhaninkamtibmas Melaksanakan Sambang