Home / Uncategorized

Sabtu, 8 Juni 2024 - 16:59 WIB

Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD

 

 

Polres Pulang Pisau-Polsek sebangau kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalimantan Tengah – Salah satu Upaya Kepolisian dalam rangka memelihara sitkamtibmas yang kondusif di wilkum, Polsek sebangau kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, kembali menggelar Kegiatan Operasi premanisme di sebangau permai, Kecamatan sebangau kuala, Jum’at (07/06/2024) pukul 20:30wib malam.

Adapun sasaran operasi premanisme pada malam hari ini yaitu aksi premanisme, peredaran minuman keras (Miras), Sejata tajam (sajam), Peredaran Narkoba, serta kejahatan lainnya di Wilkum Polsek sebangau kuala.

Baca juga  Sosialisasi Alur Penerbitan SKCK di Polsek Kahayan Tengah

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek sebangau kuala Ipda Suripno Mulyono. mengatakan kegiatan KRYD ini guna Mencegah dan menekan aksi premanisme, peredaran Narkoba, Minuman keras, Sajam, serta tindak kejahatan lainnya di Wilkum Kecamatan sebangau kuala.

Baca juga  Anggota Satpolairud Tempel Maklumat Kapolda Kalteng Ditempat Strategis yang Mudah Terlihat Oleh Masyarakat

Semoga sitkamtibmas di wilkum Polsek sebangau kuala Aman dan kondusif, Selanjutnya Personil polsek sebangau kuala melaksanakan patroli di tempat tempat yang memungkinkan menimbulkan keramaian serta di tempat dimana rawan terjadi tindak kriminalitas. tidak lupa pula mengucapkan terimakasih kepada Masyarakat yang tidak melanggar saat kegiatan pada saat pagelaran operasi premanisme ” tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Meski Bulan Suci Ramadhan, Babinsa Koramil 15/Klirong Tetap Lasanakan Pendampingan Posyandu

Uncategorized

Sambangi Masyarakat, Bhabinkamtibmas Food Estate Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman

Uncategorized

Patroli Malam Dermaga Pelabuhan Kec. Pandih Batu.

Artikel

Dandim 1208/Sambas Hadiri Apel Gelar Pasukan Opspol Kewilayahan Zebra Kapuas, Tahun 2024

Uncategorized

Sosialisasi Nomor Call Centre Satpolairud Dan Himbau Jangan Buang Sampah Ke Aliran Sungai

Uncategorized

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau sambang dan patroli dialogis sekaligus berikan himbauan Kamtibmas dan tingkatkan keamanan lingkungan sekitar

Artikel

Babinsa Koramil 08/Alian Musdes Stok Bojongsari