Home / Uncategorized

Rabu, 10 Juli 2024 - 18:22 WIB

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau tidak hanya sasar anak anak

 

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, konsisten melaksanakan Program Bajaka Persisi Polres Pulang Pisau, Rabu (10-07-2024) Siang.

Kapolsek Pandih Batu Iptu Sutarman melalui Bhabinkamtibmas Food Estate menyampaikan, bahwa sasaran utama kegiatan ini adalah anak anak dan pemuda pemudi yang ada di sekitar kawasan Food Estate, tetapi juga untuk masyarakat umum.

Seperti yang dilakukan oleh Aipda Vivri Wijaya dan Briptu Fauzie hari ini, mereka berdua mengendarai sepeda motor Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau yang membawa buku buku bacaan ke areal persawahan, kemudian mengajak warga yang sedang istirahat untuk membaca buku.

Baca juga  Personel Gabungan TNI-POLRI Amankan Jalannya Rapat Pleno Terbuka Pengundian Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Puncak Jaya Tahun 2024

Selain mengajak warga untuk gemar membaca di sela sela waktu istirahat, kegiatan ini juga sebagai ajang silahturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat, pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas yang kondusif menjelang pemilu tahun ini.

Baca juga  PENUH SEMANGAT, PRAJURIT BRIGIF 3 MARINIR MELAKSANAKAN LARI 3200 METER

Kapolsek menerangkan, bahwa Motor Bajaka Presisi adalah Motor Bhayangkara Penjaga Aksara yang Inovasi oleh Kapolda Kalteng dalam Implementasi 100 Program Kerja Presisi Kapolri yang dilengkapi internet serta buku bacaan untuk SD, SMP, SMA, buku agama, buku perundangan, buku pengetahuan umun dan buku cerita nusantara.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Jaga Kamtibmas saat Akhir Pekan, Unit Patmor Satsamapta Lakukan Patroli Kawasan Objek Vital

Artikel

Polres Bondowoso Berhasil Amankan Tersangka Jual Beli Senjata Api Ilegal Secara Online

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Kembali Sebarkan Maklumat Kapolda Kalteng

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Layanan Call Center Polsek Jabiren Raya Kepada warga binaan

Artikel

Pj Bupati Brebes: Tanpa Guru Kita Bukan Apa-apa

BERITA UTAMA

Kolaborasi Antara Koramil 1612-01 Ruteng dan Kelurahan Mbaumuku dalam Kegiatan Sosial

Artikel

Momen Sidang Pertama Terdakwa Hasan Basri dan Wardi di PN Bangkalan

Artikel

PDAM Surya Sembada Kota Surabaya Respon Cepat Keluhan Warga Stren Kali