Home / Uncategorized

Minggu, 25 Agustus 2024 - 18:39 WIB

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan kuala, Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, menghimbau agar warga masyarakat dapat membantu Polri dalam hal menjaga Kamtibmas di kecamatan Kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Minggu (25/08/2024), jam 10.00 Wib.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H. menjelaskan kegiatan Sosialisasi jangan mudah terprovokasi dgn isu terorisme dan radikalisme yg dapat memecah belah persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bermasyarakat.

Baca juga  Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Daerah Rawan Laka

Bhabinkamtibmas tidak lupa untuk menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas sekaligus mengajak warga untuk lebih meningkatkan kewaspadaan dan kepedulian terhadap lingkungan masing-masing guna mencegah segala macam bentuk gangguan Kamtibmas.

Baca juga  Kesigapan Anggota Koramil 1612-03/Reo Membatu Evakuasi Pohon Tumbang

menghimbau kepada masyarakat agar tetap
menjaga kerukunan antar warga dan jangan mudah percaya dengan berita hoax yang belum tentu kebenarannya dan juga meminta kepada masyarakat agar selalu bersinergi dengan aparat keamanan, demikian yang di ucapkan oleh Kapolsek Kahayan kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Share :

Baca Juga

Artikel

Agar Tepat Sasaran Personel Kodim 1009/Tanah Laut Melaksanakan Pendampingan Pendistribusian Pupuk Untuk Petani

Uncategorized

Selalu Aktif Jaga Silahturahmi, Polsek Maliku Sambangi Warga Binaan dan Mensosialisasikan Kartu Nama

Uncategorized

Personil Polsek Pandih Batu Sosialisasi Dumas Layanan Call Center Polsek Pandih Batu

Artikel

Pangdam Tanjungpura Tutup TMMD, Reguler Ke-123 Kodim, 1014/Pbn di Sukamara

Uncategorized

Dengan Memberikan Himbauan langsung akan mengurangi Angka Laka Lalin Polsek Kahayan Tengah Gelar Operasi KRYD

Uncategorized

Berikan Rasa Aman, Polsek Maliku Patroli Malam ke Daerah Pemukiman Warga

Artikel

Kajati Jatim Mia Amiati, Beserta Jajaran Ikuti Peringatan Hari Lahir Bidang Pidana Umum ke-42

Uncategorized

Personel Poslap 30 Kec. Sebangau Kuala cek sarpras untuk kesiapsiagaan penanggulangan karhutla