Home / DAERAH / HUKRIM / NEWS / PENDIDIKAN / Tag / TNI / Uncategorized

Jumat, 30 Agustus 2024 - 03:07 WIB

DANWINGDIK 800/PASGAT SECARA RESMI MEMBUKA PENDIDIKAN SUSJURLATA PASUKAN A-58 TA. 2024

 

TARGETNEWS.ID Bandung, WINGDIK 800/PASGAT – Danwingdik 800/Pasgat Kolonel Pas Visnu Hermawan, S.E., M.M., secara resmi membuka Pendidikan Susjurlata Pasukan Angkatan ke-58 Tahun Anggaran 2024, bertempat di Lapangan Apel Skadik 801, Wingdik 800/Pasgat, Lanud Sulaiman, Bandung. Kamis (29/8/2024)

Pendidikan Susjurlata Angkatan ke-58 ini diikuti oleh 40 siswa yang akan melaksanakan pendidikan di Skadik 801. Program ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalisme para tamtama dalam menjalankan tugas-tugas di kesatuan.

Baca juga  Jalin Silaturahmi, Babinsa Koramil 22/Ayah Gelar Buka Bersama Wujudkan Kekompakan

Acara pembukaan tersebut juga dihadiri oleh Para Kepala Dinas, Para Komandan Skadik, serta para pelatih dan instruktur yang akan mendampingi para siswa selama pendidikan berlangsung.

Dalam sambutannya, Danwingdik 800/Pasgat menekankan pentingnya disiplin, dedikasi, dan integritas selama masa pendidikan. Saya berharap seluruh siswa dapat mengikuti seluruh rangkaian pendidikan dengan baik dan lulus dengan hasil yang memuaskan, sehingga siap mengemban tugas di lapangan.

Baca juga  Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Manfaatkan Waktu Istirahat Kerja Bakti Lakukan Komsos Bersama Warga Dan Kades

Pendidikan Susjurlata Pasukan ini diharapkan dapat menghasilkan prajurit yang memiliki kemampuan dan keterampilan yang unggul, sesuai dengan tuntutan tugas dan tanggung jawab yang akan dihadapi di masa mendatang. (Pen Wingdik 800/Pasgat)

 

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kapolda Jatim Apresiasi Bupati Ngawi dalam Meberikan Suport UMKM Bhayangkari

Artikel

Satgas Yonif 611/Awang Long Bersama Puskesmas Jila Gelar Pelayanan Kesehatan Bagi Balita dan Ibu Hamil

Uncategorized

Stop Karhutla, Polsek Pandih Batu Berikan Sosialisasi Kepada Warga Masyarakat.

Artikel

Berikan Himbauan Kamtibmas Bripka Andi Sambangi Masyarakat Pesisir

Artikel

PC NU Brebes Dorong Lahirnya Dokter Dari Fatayat

BERITA UTAMA

Komandan Yonif 645/Gardatama Yudha Gelar Bazzar Murah Ramadhan Untuk Masyarakat

Artikel

Kejari Bangka Tengah Dinilai Tidak Transparan, Kasi Pidsus Memilih Blokir Nomor Wartawan

Artikel

Droping Air Bersih di Desa Dayakan Polres Ponorogo Akan Bangun Sumur Bor Lagi