Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / Home / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Olahraga / PENDIDIKAN / Tag / TNI / Uncategorized

Jumat, 30 Agustus 2024 - 03:14 WIB

Pelatih Puslatpurmar-4 Purboyo Perdalam Materi Pengetahuan Selam Dasar

TARGETNEWS.ID Dispen Kormar ( Malang ) Pelatih Puslatpurmar-4 Purboyo, perdalam materi pengetahuan selam dasar

di Pantai Banyu Meneng Desa Bandungrejo Kecamatan Bantur Kabupaten Malang, Kamis ( 29/8/2024 ).

Dipimpin oleh Pasiops Purboyo Mayor Marinir Edi Sultoni, latihan dalam rangka meningkatkan

profesionalisme para pelatih Puslatpurmar-4 Purboyo menerima pembekalan materi selam dasar yang

Baca juga  Meriahkan Hari Bhayangkara, Polresta Palangka Raya Persiapkan Atlet Menembak

disampaikan oleh Serda Mar Dedi Pratikno yang meliputi tentang pengenalan alat peralatan selam, cara menggunakan alat selam,

fungsi alat selam sehingga dapat merencanakan sebelum penyelaman serta mampu mengatasi trouble pada saat penyelaman.

Baca juga  POLRES GRESIK GELAR UPACARA, UNTUK MEMPERINGATI HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE 115 TAHUN 2023

Komandan Pusat Latihan Tempur Marinir ( Danpslatpurmar ) 4 Purboyo Mayor Marinir Bangkit BS, S.I.P., M. Tr. Opsla

menyampaikan bahwa latihan materi selam dasar tersebut, diharapkan kepada para pelatih mampu dan mahir

menggunakan alat selam serta dapat memberikan ilmu kepada peserta kursus kedepannya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Drumband Yonif 733 Meriahkan Hari Bhayangkara.

Artikel

Ivan Sugiamto Menyampaikan Penyesalan Atas Perbuatannya di Persidangan

Artikel

PEMANTAPAN,DAN KONSOLIDASI KORDINATOR TPS RELAWAN DEDI YON-MBA IIN DI PILKADA KOTA TEGAL 2024

Artikel

Petani Desa Dapur Kejambon Mengeluh: Pupuk Subsidi Hilang, Irigasi Terbengkalai

Uncategorized

Polsek Banama Tingang Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas di Wilkum Polsek Banting.

BERITA UTAMA

KETUA DPP LAKI PERTANYAKAN KASUS MAFIA TANAH YANG DITANGANI KEJAKSAAN TINGGI KALBAR TAK DIUNGKAP KE PUBLIK

Artikel

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

Artikel

Kapolri Pastikan pengamanan’ Kelayakan Kapal’ dan Mitigasi Bencana Libur Natal dan Tahun Baru