Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / Home / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / Olahraga / PENDIDIKAN / Tag / TNI / Uncategorized

Jumat, 30 Agustus 2024 - 03:53 WIB

Peserta Latgabma Super Garuda Shield 2024 Pertajam Kemampuan Menembak

TARGETNEWS.ID (Puspen TNI). Keterampilan menembak merupakan salah satu kemampuan dasar bagi seorang prajurit

yang harus terus diasah. Para Peserta Latihan Gabungan Bersama (Latgabma) Super Garuda Shield 2024

berlatih meningkatkan kemampuan menembak bertempat di lapangan tembak Dodiklatpur Rindam V/Brawijaya Asembagus Situbondo Jawa Timur. Kamis (29/8/2024).

Latihan menembak ini menjadi ajang untuk menguji kesiapan dan ketangguhan mental para prajurit dan juga untuk meningkatkan keterampilan serta memperkuat kerjasama dan interoperabilitas di antara negara peserta Latgabma Super Garuda Shield 2024.

Baca juga  Daerah Rawan Karhutla di Wilkum Polsek Maliku Menjadi Sasaran Pengecekan Tim Patroli Terpadu

Adapun materi yang diaplikasikan diantaranya menembak tepat lesan dummy, tembak reaksi dan pertempuran jarak dekat (PJD). Dimana latihan pertempuran jarak dekat diaplikasikan di dalam rumah ban.

Baca juga  Pangdam XII/Tpr Dan Kapolda Kalbar Dampingi Panglima TNI Tinjau Penanganan Karhutla

Latihan ini memberikan peluang bagi prajurit untuk saling bertukar pengetahuan dan pengalaman, serta meningkatkan kemampuan tempur dalam situasi yang realistis.

Selain aspek teknis dan taktis, latihan ini juga menekankan pentingnya kerjasama tim dan komunikasi efektif di lapangan antar sesama peserta Latgabma Super Garuda Shield 2024.red

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Apel Siaga Personel Patroli Terpadu Cegah Karhutla di wilkum Polsek Maliku.

Uncategorized

Kembali Sambangi Pencari kayu Galam Personil Satbinmas Polres Pulpis himbau dan Sosialisasi Karhutla dengan Maklumat kapolda Kalteng.

Uncategorized

Menjaga Keamanan, Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas Sekaligus Membagikan Kartu Nama

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Food Estate Patroli Serta Sosialisasi Karhutla

Uncategorized

Stop Peti Personil Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Artikel

Aksi Cepat Tanggap Polisi bersama TNI dan BPBD Tangani Tanah Longsor di Probolinggo

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Aktif Sambangi Warga Malam Hari.

Artikel

Pasien Overload 255 Bad di RSMZ Habis Terpakai, dan CT Scanner Trobel