Home / Uncategorized

Senin, 30 September 2024 - 18:05 WIB

Patroli gabungan Polsek Pandih Batu ,Koramil Pandih Batu dan MPA Talio Muara Siaga karhutla Kec. Pandih Batu

 

Polres Pulang Pisau– Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan Patroli Rawan Karhutla di wilayah Desa Talio Hulu, kec, Pandih Batu, Minggu (29/09/2024).

Dipimpin Anggota Polsek Pandih Batu AIPDA MULYADI, melaksanakan Patroli rawan karhutla di Desa Talio Hulu

“Kegiatan ini sebagai bentuk Respon guna mencegah secara dini terjadi nya kebakaran diwilayah Kec. Pandih Batu,” kata Kapolsek mewakili Kapolres Pulang Pisau AKBP MADA RAMADITA S.I.K.

Baca juga  Bareskrim Polri Ungkap Kasus Penyalahgunaan BBM Bersubsidi di Jawa Timur dan Jawa Barat, Sita 16.400 Liter Solar Ilegal

Dirinya menyebut, kegiatan patroli menggunakan Sarana air karena mudah menjangkau lokasi-lokasi sulit yang rawan dan memiliki potensi karhutla.

“sepanjang perjalanan, kami mengecek beberapa embung atau titik sumber air, lalu mengecek kesiapan sarpras desa dalam penanggulangan karhutla dan menemui sejumlah warga untuk memberikan edukasi bahaya karhutla serta melakukan pemasangan spanduk,” imbuhnya.

Baca juga  Unit Kamsel Satlantas Polres Pulang Pisau Binluh Dikmas Lantas Kepada Masyarakat

Sebagai penutup, ia juga mengajak seluruh pihak dan elemen masyarakat agar turut aktif melakukan upaya pencegahan serta antisipasi dini dalam penanggulangan dibeberapa wilayah yang dianggap rawan Karhutla khusus nya Kecamatan Pandih Batu,

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Laksanakan Deteksi Dini Potensi Gangguan Kamtibmas

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Uncategorized

Dikala melaksanakan Patroli Dialogis petugas juga ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 13/Buluspesantren ikut serta dalam sosialisasi Pendaftaran Tanah Sistematis (PTSL)

Uncategorized

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Tegur Pengendara yang tidak pakai Helm SNI

BERITA UTAMA

Bersama Telkom Koramil 15/Klirong dan Polsek Klirong Evakuasi Pohon

Uncategorized

Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Pelayanan Polri di Aplikasi Polri Super App