Polsek Pahandut Terima Kunjungan dari Anak Didik RA Nurul Hikmah

Polresta Palangka Raya – Unit Binmas , Lantas dan Polwan Polsek Pahandut Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng Menerima kunjungan dari RA Nurul Hikmah dalam dalam rangka mengenalkan Kantor Polsek Pahandut kepada Anak-anak didik.

Kapolsek Pahandut Kompol Saipul Anwar,S.H., melalui Kasie Humas Bripka Talenta mengatakan kegiatan ini untuk Mengenalkan sejak dini tentang tugas -tugas Kepolisian dan peraturan tentang Tata tertib Berlalu Lintas. Kepada anak-anak RA Nurul Hikmah.

Baca juga  Unit kamsel Sampaikan Himbauan Kamseltibcarlantas Kepada Pengguna Jalan

“ Tujuan kegiatan yang kami laksanakan ini adalah untuk mengenalkan sejak dini tentang tugas Kepolisian dan peraturan tentang Tata tertib Berlalu Lintas Kepada anak-anak RA Nurul Hikmah,”jelasnya, Jumat (03/03/2023) pagi.

Baca juga  Polsek Sebangau Kuala Patroli Jam rawan di malam hari

Selama kegiatan tersebut berlangsung, sitkamtibmas berjalan aman dan lancar. (Tc)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Ngeri, Diduga SMAN 9 Surabaya Lakukan Pungli Nila Fantastis Pertahun Rp 2 Miliar

BERITA UTAMA

Terus Jaga Kamtibmas, Satlantas Giatkan Patroli Sambang

Uncategorized

Ciptakan Kondusifitas, Polsek Sabangau Datangi Kantor Bank BRI Kalampangan

Artikel

Mobil Pemudik Alami Pecah Ban, Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Langsung Datang Membantu

Artikel

Dandim 1002/HST Apel Kesiapan Pengamanan Malam Takbiran Idul Fitri 1445 H/2024

Artikel

Bupati Ikfina Sebar Buah Mojo Bareng Masyarakat Belahan Tengah

BERITA UTAMA

ASPERS DANKORMAR HADIRI PAGELARAN WAYANG KULIT HUT YAYASAN BHUYAMCA KE-60

Uncategorized

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.