Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:57 WIB

Kapolres Ngawi Cek Gudang KPUD Pastikan Keamanan Logistik Pilkada 2024

 

NGAWI- TargetNews.id Memastikan keamanan Logistik Pemilu pada masa kampanye Pilkada 2024, Kapolres Ngawi AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, melaksanakan pengecekan terhadap gudang logistik KPUD Kab. Ngawi.

Dalam kegiatan ini, Kapolres Ngawi didampingi Wakapolres Ngawi Kompol Achmad Robial, bersama para pejabat utama Polres Ngawi melakukan pengecekan dan pemeriksaan kerawanan terkait gudang logistik.

Baca juga  Door To Door Polsek Sebangau Kuala laksanakan sosialisasi Saber Pungli

AKBP Dwi Sumrahadi, menegaskan bahwa memasuki masa kampanye serta kian dekatnya hari H pencoblosan, harus dipastikan keamanan logistik pemilu.

Sementara itu, Polres Ngawi telah menempatkan personilnya secara bergantian, untuk mengamankan logistik Pilkada yang didukung TNI dan Stakeholder terkait.

” Kegiatan pengecekan ini juga untuk memastikan kesiapan personel serta keamanan dari segala resiko di lokasi tempat penyimpanan logistik Pilkada 2024, ” ujar AKBP Dwi Sumrahadi, Senin (21/10).

Baca juga  Kasdam XII/Tpr Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat Lilin Kapuas dan Aman Cemara Kapuas 2023

Kapolres Ngawi juga mengingatkan kepada anggota untuk selalu waspada dan siaga.

“Segera kenali kerawanan yang ada di sekitar, tingkatkan fokus dalam melaksanakan tugas sehingga tidak terjadi hal-hal yang mengganggu kelancaran Pilkada 2024,” pungkasnya(ERS).

Share :

Baca Juga

Artikel

Tanamkan Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 06/Babarai Pembina Upacara Di SMPN 1 Barabai

BERITA UTAMA

Babinsa Koramill 09/Kutowinangun Kenalkan Profesi TNI Pada Anak Paud

Uncategorized

Polresta Palangka Raya Amankan Sholat Tarawih di Masjid Aqidah

Uncategorized

Polsek Maliku Tumbuhkan Kesadaran Warga Masyarakat untuk Tertib Berlalulintas

Artikel

Bripka Agung Hidayat Raih Juara II Lomba TikTok Kategori TNI-Polri pada Awarding Day Apresiasi Kreasi Setapak Perubahan Polri 2024

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Tumbang Tahai Pererat Silaturahmi bersama Warga Binaan

Artikel

Sambang dengan masyarakat Personil Polsek Sebangau Kuala mensosialisasikan penerimaan Polri kepada warga Desa Sebangau Permai

BERITA UTAMA

Cagah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku lakukan ini