Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 7 November 2024 - 18:48 WIB

Komandan Pasmar 2 Pimpin Ziarah Di TMP 10 November Surabaya

Komandan Pasmar 2 Pimpin Ziarah Di TMP 10 November Surabaya

Komandan Pasmar 2 Pimpin Ziarah Di TMP 10 November Surabaya

 

Dispen Kormar TNI AL (Surabaya). Komandan Pasmar 2 Brigjen TNI (Mar) Nanang Saefulloh, S.E., M.M., memimpin ziarah dan tabur bunga dalam rangka memperingati hari ulang tahun (HUT) ke 79 Korps Marinir tahun 2024 di Taman Makam Pahlawan (TMP) Sepuluh Nopember, Jalan Mayjen Sungkono, Surabaya. Kamis (07/11/2024).

Komandan Pasmar 2 selaku Inspektur Upacara, mengawali acara ziarah dan tabur bunga dengan memimpin penghormatan kepada arwah para pahlawan. Usai mengheningkan cipta dilanjutkan dengan peletakan karangan bunga dan penghormatan terakhir kepada arwah para pahlawan. Dengan didampingi Ketua Korcab Pasmar 2 Gabungan Jalasenastri Korps Marinir Ny. Erfin Nanang Saefulloh, Komandan Pasmar 2 melaksanakan tabur bunga di pusara para pahlawan.

Baca juga  Tepis Hoax, Danramil Batang Alai Selatan Komsos Pasca Pilkada Serentak 2024.

Ziarah dan tabur bunga di TMP Kusuma Bangsa ini bertujuan untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan yang telah rela mengorbankan jiwa raganya demi bangsa dan negara. Katauladanan, nasionalisme dan rela berkorban yang dicontohkan oleh para pendahulu bangsa, hendaknya dapat dijadikan suri tauladan bagi generasi muda dalam mengisi kemerdekaan.

Baca juga  Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla

Turut Hadir pada kesempatan tersebut, Wadan Pasmar 2 Kolonel Marinir Edi Prayitno, Komandan Kolatmar Kolonel Marinir Dede Harsana, S.A.P., M.Han, Komandan Lanmar Surabaya Kolonel Marinir AA Gede Agung Jayaputra, S.E., CHRMP, Para Asisten Danpasmar 2 dan Para Komandan Kolak/Satlak Pasmar 2.bib

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Siaga Penanggulangan dan Penanganan Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Polda Jateng Memastikan Satu Tiket Ke Putaran 16 Besar Bola Voli Kapolri Cup 2023

BERITA UTAMA

Stop Peti Personil Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Uncategorized

Rutin personil polsek Pandih Batu sosialisasi tentang larangan karhutla malam

Artikel

Satgasla Kogabpadpam VVIP Amankan Perairan Bali pada HLF MSP dan IAF 2024

Uncategorized

Cegah Gangguan Kamtibmas Personel Polsek Maliku laksanakan Patroli

Artikel

Meriah, Jalan Sehat dan Gowes Hantaru

Uncategorized

Polsek Pandih Batu Apel Siaga Karhutla Sekaligus Pengecekan kondisi Sarpras penanggulangan Karhutla