Home / Uncategorized

Senin, 11 November 2024 - 17:46 WIB

Sat Polairud Polres Pulpis Sampaikan Pesan Pilkada Damai dan Waspada Hoaks

 

Pulang Pisau – Personil Sat Polairud Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan kegiatan Patroli sekaligus sambang ke masyarakat dalam rangka memberikan imbauan terkait pentingnya menjaga suasana damai menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak. Senin (11/11/2024).

Dalam kunjungannya, personil Sat Polairud menyampaikan himbauan kepada masyarakat agar tidak mudah terpengaruh dengan berita hoax yang kerap beredar menjelang pelaksanaan Pilkada. Mereka mengingatkan bahwa hoax dapat memecah persatuan dan merusak keharmonisan di tengah masyarakat.

Baca juga  Polsek Pandih Batu Cek Keamanan Mesin ATM Bank Kalteng Pandih Batu

“Kami mengajak para masyarakat untuk selalu menjaga kedamaian dan kerukunan, terutama di masa-masa menjelang Pilkada ini. Jangan mudah percaya pada informasi yang belum jelas kebenarannya, dan selalu cek sumber berita sebelum menyebarkannya.”

Baca juga  Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Kegiatan sambang ini juga dimanfaatkan oleh petugas untuk mendengarkan aspirasi dan keluhan warga terkait keamanan, serta mempererat hubungan antara Polisi dan masyarakat. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi warganya, Bhabinkamtibmas Polsek Kalteng jelaskan larangan adanya pungli.

Artikel

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Artikel

Komandan Pasmar 2 Hadiri Safari Ramadhan di Mapolda Jawa Timur

Artikel

Sambang dengan masyarakat Personil Polsek Sebangau Kuala mensosialisasikan penerimaan Polri kepada warga Desa Sebangau Permai

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sampaikan Arahan Terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Kepada Warga Binaan

BERITA UTAMA

Ini Pesan Warga Dampak Positif Jalan TMMD ke-121 di Kasiau Raya

Uncategorized

Antisipasi Karhutla Personel Poslap 31 Kecamatan Maliku Mengecek Ketersediaan air di Sekat Kanal.