Home / Uncategorized

Rabu, 20 November 2024 - 16:47 WIB

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, langkah awal Pencegahan terjadinya Tindak Pungutan Liar yang dapat merugikan Orang, dengan melakukan himbauan & sosialisasi terkait Larangan Pungli, Rabu (20/11/2024)

Kali ini Warga menjadi sasaran Sosialisasi Saber Pungli, di saat Masyarakat santai tampak Senang dengan kedatangan Personil Polsek Kahayan Kuala sehingga warga masyarakat dapat menahami yang telah di sampaikan terkait Larangan Pungli juga sangsinya.

Baca juga  Antisipasi Terjadinya Tindak Pidana Polsek Pandih Batu Patroli Malam

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H. menyampaikan pada sektor pelayanan publik unsur yang penting dalam meningkatkan kualitas hidup, sosial dalam masyarakat luas.

“Dewasa ini kualitas pelayanan publik menjadi bahasan penting dalam penyelenggaraan pelayanan, termasuk pada organisasi atau institusi pemerintah sebagai lembaga pelayanan publik,” kata Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Baca juga  Aksi Percobaan Pencurian Kembali Terjadi, Polsek Kahayan Kuala Tetapkan Satu Tersangka

“Dengan adanya Sosialisasi Saber Pungli ke masyarakat di harapkan tidak ada lagi oknum-oknum atau pemerintahan nakal yang pungli pada maupun pelayanan lainnya” pungkas Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Dirut Perhutani Kunker ke PT. KTI

Uncategorized

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Menyelamatkan Kebun dari Kebakaran yang Disengaja di Kelurahan Rowang

Uncategorized

Gunakan Knalpot Brong, Satlantas Polres Pulang Pisau Kota Semprot Pengendara Motor

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasi Aplikasi Super APP.

Uncategorized

Babinsa Gunungmujil Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi Penyaluran Bantuan Langsung Tunai

Uncategorized

Sambangi Minimarket, Patmor Sat Samapta Polresta Sampaikan Pesan Kamtibmas

BERITA UTAMA

Film ASMARALOKA meraih Juara 1.

Uncategorized

DANRAMIL AJAK CIPTAKAN PEMILU YANG SUKSES TANPA EKSES.DI MASYARAKAT