Home / Uncategorized

Sabtu, 7 Desember 2024 - 17:56 WIB

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau.

 

Polres Pulang Pisau – Polsek Kahayan kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, langkah awal Pencegahan terjadinya Tindak Pungutan Liar yang dapat merugikan Orang, dengan melakukan himbauan & sosialisasi terkait Larangan Pungli, Sabtu (07/12/2024)

Kali ini Warga menjadi sasaran Sosialisasi Saber Pungli, di saat Masyarakat santai tampak Senang dengan kedatangan Personil Polsek Kahayan Kuala sehingga warga masyarakat dapat menahami yang telah di sampaikan terkait Larangan Pungli juga sangsinya.

Baca juga  Jamin Mudik Hari Raya Aman, Kapolres Pasuruan Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat 2024.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita.,S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp Gendut Prasetyo.,S.H. menyampaikan pada sektor pelayanan publik unsur yang penting dalam meningkatkan kualitas hidup, sosial dalam masyarakat luas.

“Dewasa ini kualitas pelayanan publik menjadi bahasan penting dalam penyelenggaraan pelayanan, termasuk pada organisasi atau institusi pemerintah sebagai lembaga pelayanan publik,” kata Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Baca juga  Lapor Pak Kapolda....Kemana Lagi Kami harus Konfirmasi Agar Ditindak Lanjuuuttt...??!!!

“Dengan adanya Sosialisasi Saber Pungli ke masyarakat di harapkan tidak ada lagi oknum-oknum atau pemerintahan nakal yang pungli pada maupun pelayanan lainnya” pungkas Akp Gendut Prasetyo.,S.H.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Edukasi Pengemudi Pick Up Agar Tidak Mengangkut Orang

Artikel

Bersatu Dengan Alam Menuju Indonesia Hijau Danramil 02/Sejangkung Ikut Menanam Pohon Keras Dan Pohon Buah

Artikel

Polres Pulang Pisau Raih 2 Penghargaan Sekaligus dari KPPN dan DJPb Kalteng

Artikel

Komsos Babinsa: Jembatan Keberhasilan Sinergi TNI dan Masyarakat

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Cek Sekat Kanal di Desa Binaan

Artikel

Kepala Lapas Kelas IIB Lumajang Kunjungi Satpol PP untuk Koordinasi Pelatihan Penanggulangan Kebakaran dan Penggunaan APAR

Uncategorized

Berikan Edukasi Larangan Karhutla Anggota Satpolairud Gunakan Spanduk Untuk Berikan Himbauan

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala lakukan Patroli, Kali ini dengan sasaran Objek Vital dan daerah rawan Kejahatan, guna cipta Sitkamtibmas yang aman terkendali.