Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:19 WIB

Demi Mendukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Mangkupum

Demi Mendukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Mangkupum

Demi Mendukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Mangkupum

 

Tabalong – Dalam rangka mendukung asta cita Presiden Republik Indonesia terkait swasembada pangan, Babinsa Koramil 1008-01/Muara Uya, Kopda Alvin Anggara, turun langsung ke lapangan untuk mendampingi petani dalam kegiatan penanaman padi sawah di Desa Mangkupum, Kecamatan Muara Uya, Kabupaten Tabalong.(21/01/25)

Kehadiran Babinsa dalam setiap kegiatan masyarakat sangat penting guna mengetahui perkembangan yang terjadi di wilayah binaannya, serta mampu memberikan solusi atas berbagai permasalahan yang dihadapi oleh warga. Dalam kesempatan tersebut, Kopda Alvin juga menyempatkan diri untuk bercengkrama dengan para petani setempat, guna mempererat hubungan silaturrahmi dan menciptakan rasa kebersamaan yang lebih kuat antara TNI dan masyarakat.

Baca juga  Iptu Rofik Hidayat Jabat Kapolsek Ketanggungan. Ini Pesan Kapolres Brebes Saat Pimpin Sertijab

“Sebagai Babinsa, saya tidak hanya bertugas menjaga keamanan, tetapi juga memastikan ketahanan pangan di daerah ini tetap terjaga dengan baik. Kami mendampingi para petani dalam setiap proses pertanian, mulai dari penanaman hingga panen, untuk memastikan hasil yang optimal,” ujar Kopda Alvin Anggara.

Baca juga  Polisi Baik Hati Ajak Ratusan Warga Trenggalek dan Tukang Becak Sarapan Bareng

Dengan langkah ini, diharapkan bisa meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya ketahanan pangan sekaligus membantu mereka dalam menghadapi berbagai tantangan di sektor pertanian. Keberadaan Babinsa di tengah-tengah masyarakat diharapkan dapat memberikan motivasi lebih kepada para petani dan memastikan kemajuan sektor pertanian di Kabupaten Tabalong.(pendim1008tbg)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Briefing Fasilitator Forum Konsultasi Publik (FKP) Pendataan Awal Regsosek

Artikel

Kejaksaan Agung Periksa Dua Saksi Terkait Dugaan Korupsi Proyek Perkeretaapian Medan

BERITA UTAMA

Babinkamtibmas Kelurahan Langkai Memonitoring Kegiatan Pasar Penyeimbang

Uncategorized

Bhabinkamtibmas sambang dan memberikan himbauan kamtibmas Kepada warga

Artikel

Pemprov Sultra Terima Anugerah Merdeka Belajar Dari Kemendikbudristek

Uncategorized

Polisi Desa memberikan Himbauan untuk menggunakan produk Usaha mikro,kecil & menengah (UMKM).

Artikel

Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan

Uncategorized

Ternyata Ini Yang Dilakukan Anggota Satpolairud DiAtas Fery