Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 10 Februari 2025 - 14:44 WIB

Kodim 1208/Sambas Dan Forkopimcam Sejangkung Distribusikan Sembako Kepada Warga Korban Banjir Desa Semanga

Kodim 1208/Sambas Dan Forkopimcam Sejangkung Distribusikan Sembako Kepada Warga Korban Banjir Desa Semanga

Kodim 1208/Sambas Dan Forkopimcam Sejangkung Distribusikan Sembako Kepada Warga Korban Banjir Desa Semanga

 

Sambas – Dandim 1208/Sambas Letkol Czi Priyo Hindrarto S. I. P yang diwakili Komandan Koramil 1208-02/Sambas Kapten Inf Aris Yudiyana bersama Forkopimcam Sejangkung, anggota Pramuka Peduli, Kwarcab Sambas, Koramil-02/Sejangkung dan Man Insan Cendikia Sambas, distribusikan Sembako kepada warga yang terdampak banjir yang berada di Desa Semanga’ Kec. Sejangkung Kab. Sambas, pada Minggu (09/02/25).

Di lokasi Danramil 1208-02/Sejangkung Kapten Aris Yudiyana Tingginya intensitas curah hujan dan pasangnya air sungai membuat beberapa desa yang ada di kecamatan Peninjauan mengalami musibah tanah banjir dengan ketinggian air yang bervariasi masuk kedalam rumah warga.

Baca juga  Sinergi Dengan Lapas Anak, Samapta Polresta Latihkan Penggunaan Flash Ball

Danramil mengatakan “Kegiatan ini merupakan salah satu instruksi dari Komandan Kodim 1208/Sambas Letkol Czi Priyo Hindrarto S. I. P agar jajarannya selalu peduli terhadap masyarakat yang terkena musibah bencana alam di wilayah masing-masing.

Dalam keterangannya Kapten Inf Aris Yudiyana yang diserahkan langsung ke warga korban banjir dan menurutnya beberapa Desa yang terdampak banjir diakibatkan tingginya intensitas curah hujan ditambah pasangnya aliran sungai Sambas sehingga aliran-aliran anak sungai tidak bisa menampung tingginya debet air dan air pun meluber ke pemukiman warga diantaranya Desa Semanga, Desa Sepantai dan Desa Perigi Limus, Kec. Sejangkung, ujarnya.

Baca juga  Ayo Kita Pasti Bisa Jaga Hutan Kita Tetap Hijau

“Kami dari Koramil 1208-02/Sejangkung menyalurkan bantuan paket sembako kepada warga masyarakat yang terdampak banjir berupa Beras 100 Paket, Mie Instan, 100 Paket, Lilin, 50 Kotak dan Minyak goreng 100 Paket”, terangnya.

Kegiatan dihadiri Camat Sejangkung di wakili Bpk H. Nazarudin, S.Sos.I,.M.Sos beserta staf, Danramil 1208-02/Sjk, Kapten Inf Aris Yudiyana, Kapolsek Sejangkung di wakili Aiptu Munzilin MAN Insan Cedekia Sambas Bpk Ihsan, Ketua SWK Kwarcab Kodim 1208/Sambas Irvan Arionsandi, Babinsa Semanga, Kopda Fredidasa Yani, Kapolsek Sejangkung di wakili Aiptu Munzilin.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah Resiko Tenggelam Saat Terjadinya Laka Air Anggota Satpolairud Cek Alat Keselamatan Penumpang Diatas Fery

Artikel

Sinergitas TNI-Polri Dan Pemkab Sampang Hadapi Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025

Uncategorized

Meningkatkan Keamanan Lingkungan, Personil Polsek Maliku Sosialisasikan tentang Kamtibmas Kepada Masyarakat Kecamatan Maliku

Artikel

Kapolres Tegal Pimpin Patroli Skala Besar, Ini Tujuannya

Uncategorized

Sambangi warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi cegah karhutla

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Food Estate Sosialisasi Tentang Larangan Karhutla ke Masyaraka

Artikel

Bripka Dias Sosialisasikan Saber Pungli atau Cegah Pungutan Liar di Masyarakat kepada warga binaan

Artikel

Bhabinkamtibmas Sambang Warga Binaan, Wujudkan Keamanan Dalam Lingkungan