Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Kamis, 20 Februari 2025 - 20:08 WIB

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli

 

Polres Pulang Pisau – Rabu (19/02/2025) Pagi, Polsek Sebangau Kuala Polres Pulang Pisau Polda Kalteng melaksanakan sosialisasi E Sapu bersih pungutan liar di Desa Sebangau permai.

Secara konsisten anggota Polsek Sebangau Kuala melaksanakan sosialisasi pencegahan pungli di Desa, dengan menyampaikan aplikasi E-saber pungli ke masyarakat

tujuan di buat aplikasi ini adalah untuk mempermudah masyarakat melapor dan mengawasi pelayanan publik yang transparan, sesuai dengan undang-undang yang berlaku tanpa di bumbui dengan praktek pungutan liar yang merugikan Masyarakat.

Baca juga  Satgas Bindikmas Sosialisasi Tertib Lalu Lintas di Universitas Sri Slamet

Warga bisa di download di play store menggunakan hp android, masyarakat langsung bisa mendownload aplikasi tersebut dengan mudah, dan bisa melaporkan langsung apabila di Desa/Instansi pelayanan publik melakukan praktek pungutan liar, masyarakat bisa mengirimkan identitas pelapor tanpa khawatir identitasnya tersebar.

Baca juga  Peringati Hari Bhayangkara Ke-78, Polres Pasuruan Gelar Ziarah Makam Pahlawan

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala IPTU Djunedie, membenarkan kegiatan yang

dilaksanakan anggota Polsek Sebangau Kuala ke Desa-desa saat melaksanakan sambang sekaligus kami arahkan untuk mensosialisasikan aplikasi ini, dengan harapan dapat mencegah terjadinya pungli di sektor pelayanan publik, dan pelayan ke masyarakat menjadi transparan tanpa adanya pungli tutup Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

BERITA UTAMA

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Anggota Koramil 1612-06/Lembor bersama dengan Masyarakat Bersihkan Pasar Lembor

Uncategorized

Sambangi dan Dialogis dengan Security, PT. Naga Buana personil Satbinmas polres Pulpis Berikan Himbauan Kamtibmas.

Artikel

Polsek Maliku Laksanakan Kryd untuk Meminimalisir Potensi Gangguan Kamtibmas.

BERITA UTAMA

Nekat Curi Motor Terparkir Di Depan Rumah, Pelaku Berhasil Ditangkap Unit Resmob Polres Pulpis bersama Polsek Maliku

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu laksanakan Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi ke Warga

Artikel

Dukung Program Ketahanan Pangan, Lapas Metro Terus Kembangkan Pembinaan Kemandirian Bagi Warga Binaan