Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Selasa, 25 Februari 2025 - 14:47 WIB

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik (SKCK) untuk Warga Masyarakat Kecamatan Kahayan Kuala

 

Polres Pulang Pisau – Personil Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, menyambangi warga masyarakat di desa binaannya dalam rangka menyampaikan sosialisasi standar pelayanan publik ( alur pelayanan, biaya pelayanan dan waktu pelayanan ) penerbitan SKCK di Polsek Kahayan Kuala, Selasa (25/02/2025).

Baca juga  Dengarkan Keluhan Masyarakat, Babinsa Koramil 0830/05 Tandes Hadiri Acara Curhat Warga

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Kuala Akp G. Prasetyo.,S.H menyampaikan, kegiatan ini

dilaksanakan dalam rangka memberikan edukasi kepada warga masyarakat sebagai pemohon SKCK agar memahami alur pelayanan, biaya pelayanan dan waktu pelayanan penerbitan SKCK, serta dengan wajib memiliki Kartu BPJS

Baca juga  Saat Patroli Dialogis, Personel Sat Samapta sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng kepada Masyarakat

“Masa berlaku SKCK hingga 6 (enam) bulan sejak tanggal diterbitkan, jika telah melewati masa berlaku dan bila dirasa perlu, SKCK dapat diperpanjang”, juga ada penambahan persyaratan pembuatan SKCK seperti harus mempunyai kartu Jaminan Kesehatan/ BPJS tutup Kapolsek Kahayan Kuala Akp G. Prasetyo.,S.H

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bejat ayah tiri di Ketapang menjadi Predator anak di bawah umur akhirnya di ciduk polisi baca selengkapnya di 👇👇

Artikel

Kodim 1002/HST Gelar Upacara Peringatan ke-116 Hari Kebangkitan Nasional

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Terima Kunjungan Tim Supervisi RBP Polda Kalteng

Artikel

Polsek Maliku Konsisten Laksanakan KRYD di wilkumnya

Uncategorized

Cegah covid-19 internal Polsek Maliku ini yang dilakukan Kanit Provost

BERITA UTAMA

RUTAN GRESIK TETAP BERIKAN PELAYANAN KESEHATAN BERKUALITAS UNTUK WARGA BINAANNYA

Artikel

KASUS BUMDES LESTARI DESA KALIANGET TIMUR BERUJUNG KE PROSES HUKUM

BERITA UTAMA

Upacara pembukaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMP Muhammadiyah 15 Boarding School