Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 28 April 2025 - 08:26 WIB

Cegah Banjir Serta Jaga Kebersihan Lingkungan Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bersama Warga Gotong Royong

Cegah Banjir Serta Jaga Kebersihan Lingkungan Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bersama Warga Gotong Royong

Cegah Banjir Serta Jaga Kebersihan Lingkungan Personel Kodim 1009/Tanah Laut Bersama Warga Gotong Royong

 

Tanah Laut – Kondisi parit yang kotor menjadi perhatian khusus Koptu Suyanto Babinsa Koramil 1009-05/Kurau Kodim 1009/Tanah Laut Korem 101/Antasari Kodam VI/Mulawarman saat berpatroli di Desa binaannya yakni Desa Maluku Baulin, Kecamatan Kutai, Kabupaten Tanah Laut, Minggu (27/04/2025).

Oleh sebab itu Koptu Suyanto mengajak perangkat Desa bergotong royong membersihkannya. Kegiatan gotong-royong ini juga melibatkan warga masyarakat setempat untuk menumbuhkan kebersamaan di antara seluruh lapisan masyarakat. Sembari menghimbau agar masyarakat senantiasa menjaga kebersihan lingkungan, salah satunya parit yang sangat penting mengalirkan air hujan sehingga tidak mengganggu badan jalan maupun mencegahnya masuk ke pemukiman warga.

Baca juga  Inovatif, Polresta Sidoarjo Membuka Kelas Inspirasi Pelajar

“Pembersihan parit kami lakukan untuk menjaga kebersihan lingkungan, memperlancar saluran air, sehingga parit menjadi bersih bebas dari genangan air dan tentunya tidak menjadi bersarangnya sumber penyakit,” ujarnya.

Disisi lain, ini juga merupakan instruksi langsung Komandan Distrik Militer (Dandim) 1009/Tla Letkol Inf Indar Irawan, S.E., M.Han., kepada kami para Babinsa agar lebih aktif dan peduli dengan Desa binaannya. Tak terkecuali dalam hal menjaga kebersihan lingkungan demi mencegah baik itu musibah banjir maupun merebaknya wabah penyakit,” ungkap Koptu Suyanto menambahkan.

Baca juga  Ketua Presidium FPII dan Pengawas Presidium DPI Tinjau Langsung Kegiatan Warga Binaan Lapas Tulungagung

Dengan adanya himbauan dari Babinsa, warga masyarakat setempat antusias ikut serta bergotong royong. Hal ini tampak dengan banyak warga tua maupun muda, laki-laki maupun perempuan yang turun ke lokasi kendati hari Minggu yang merupakan hari libur. (Pendim 1009/Tla)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi Lingkungan Masyarakat, Polsek Maliku Sampaikan Himbauan Kamtibmas.

BERITA UTAMA

Personel Polsek Banama Tingang Sosialisasikan Pelayanan Publik Call Center Polsek Banama Tingang

Artikel

Koramil 07/Batu Benawa Gotong Royong Pasang Bronjong Di Aliran Sungai Desa Baru

Uncategorized

Dengan Didampingi Piket Fungsi, Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Cek 38 Tahanan

Uncategorized

Polsek sebangau kuala gencarkan giat KRYD

BERITA UTAMA

Pastikan Kepulangan Delegasi KTT AIS Forum 2023 Aman, Polairud Maksimalkan Patroli Perairan di Banyuwangi

Artikel

Pergantian Tongkat Komando Komandan Korem 074/Warastratama

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 04/Kra Wakili Danramil Hadiri Pengajian Rutin Akbar Muslimat Nahdlatul Ulama Ranting Candi