Wujud Peduli Hanpangan Di Wilayah Binaan, Babinsa Dampingi Petani Jagung

Babinsa Koramil 1612-07/Sater Mese Sertu Gidion idon mendampingi petani Mengecek pertumbuhan Tanaman Jagung kelompok tani yang berada di Desa Koak, Kecamatan Satar Mese, Kabupaten Manggarai, Jumat (17/03/2023).

Untuk menjaga keberhasilan program swasembada pangan pemerintah termasuk swasembada jagung. “Sebagai Babinsa saya langsung turun membantu petani, mengecek keadaan tanaman yang selama ini sudah dilaksanakan untuk di data dan segera dilaporkan agar bisa ditindak lanjuti dengan cepat apabila ada kendala,” Ucap Sertu Gidion Idon Babinsa Koramil 1612-07/Sater Mese.

Baca juga  Mengantisipasi Karhutla, Ini Yang Dilakukan Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau

Dengan pengecekan serta pendampingan secara rutin dan intensif oleh para Babinsa, maka pertumbuhan tanaman jagung yang di tanam petani akan semakin bagus dan diharapkan panen jagung juga akan semakin meningkat.

Baca juga  Personel Kodim 1009/Tla Hadiri Kegiatan Musyawarah Dalam Rangka Menyusun Rencana Pembangunan Desa

Upaya tersebut untuk menjaga keberhasilan program swasembada pangan, termasuk swasembada jagung. Mengingat untuk mensukseskan program swasembada pangan, tidak hanya padi dan kedelai saja, namun jagung juga sangat berpotensi meningkat di wilayah Kabupaten Manggarai.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Stop!!!! Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Ajak Ubah Pola Bertani

Uncategorized

Personil Polsek Maliku Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

Uncategorized

Berikan Edukasi Terkait Karhutla Anggota Satpolairud Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng

Artikel

Kajati Jatim Mia Amiati, Beri Pesan Khusus Para Jaksa di Apel Pagi

Artikel

Danramil 09/Kutowinangun Musdes Bahas Draft Perdes Ungaran

BERITA UTAMA

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

Uncategorized

Polsek Banama Tingang Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas di Wilkum Polsek Banting.

Uncategorized

Stop Mencari Ikan Dengan Cara Penyetruman Ataupun menggunakan Zat Berbahaya