Home / Uncategorized

Senin, 20 Maret 2023 - 16:13 WIB

Untuk Mencegah Gangguan Kamtibmas Anggota Satpolairud Patroli Diseputaran Dermaga Pasar Harian

 

Pulang Pisau – Untuk membangun kesadaran serta partisipasi warga terhadap Kamtibmas serta pendisiplinan terkait protokoler kesehatan Covid-19, Anggota Kepolisian dari Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melakukan sambang kepada warga pesisir, Senin (20 / 3 /2023) pagi.

Baca juga  Sambangi pasar Patanak Anggota satbinmas Polres Pulpis sampaikan himbuan kamtibmas sambil berjalan kaki.

Kegiatan sambang ini dilakukan oleh personel Satpolair Polres Pulang Pisau bertempat diwilayah pesisir Lingkungan kelurahan Pulang Pisau kecamatan Kahayan Hilir.

Kepada awak media, Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono, SIK melalui Kasatpolairud AKP. Jaka Waluya, S.H,.M.M mengatakan, tujuan kegiatan tersebut untuk mengajak dan mengedukasi warga masyarakat agar lebih waspada dengan situasi keamanan lingkungan serta untuk meningkatkan kedisiplinan terkait penerapan protokol kesehatan.

Baca juga  Sambangi Jukir, Satlantas Polresta Palangka Raya Sampaikan Edukasikan

“Untuk mengajak dan mengedukasi warga menjaga kamtibmas serta mendisiplinkan diri untuk menerapkan protokol kesehatan,” jelas Jaka.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Wakil Bupati Sidoarjo Turun Tangan, Bantu Warga yang Rumahnya Rusak Akibat Angin Kencang

Artikel

Masuk 8 Besar Nasional, DPMPTSP Kota Tegal Diujipetik Tim Penilai

Uncategorized

Antisipasi Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

Artikel

Perum Perhutani Gelar Semarak Ramadhan Berkah 2024 di Kota Madiun

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, Bantu Mengajar Anak-Anak Di Rumah-Rumah Warga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas desa sanggang menyambangi warga binaannya

Uncategorized

Sasar Masyarakat Pengguna Jasa Fery Penyebrangan Berikan Edukasi Larangan Karhutla