Home / Uncategorized

Selasa, 21 Maret 2023 - 19:02 WIB

Sosialisasikan Program UMKM Untuk Pemulihan Ekonomi Melalui Bhabinkamtibmas

 

Polres pulang pisau – Personil Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bhabinkamtibmas dapat berperan langsung sebagai triger kepada masyarakat, guna memperlancar pemulihan ekonomi di Kecamatan Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Selasa (21/03/2023)

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Maliku sosialisasi larangan membakar hutan

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono., S.I.K melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu. Abi Wahyu Prasetyo. S.Tr.K, menyampaikan, Melalui kegiatan sambang ini diharapkan para Bhabinkamtibmas dapat menyerap informasi serta aspirasi dari masyarakat berkaitan dengan kamtibmas.

Baca juga  Laksanakan Sambang, Satbinmas Berikan himbauan kepada Pedagang di pasar

Bhabinkamtibmas dapat berperan langsung kepada masyarakat, guna memperlancar pemulihan ekonomi yang dicanangkan oleh pemerintah pusat

Bhabinkamtibmas berharap bisa menjadi peran penting menjaga stabilitas dan mendorong motivasi dan inovasi bagi masyarakat dalam membangun perekonomian.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas.

BERITA UTAMA

WARGA BINAAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS II A PAMEKASAN MELAKSANAKAN TADARUS AL – QUR’AN PADA MALAM PERTAMA DI MASJID AL – MUBAROK

Uncategorized

Kesiapan Hadapi Karhutla, Polsek Sebangau Kuala Gelar Apel Siaga.

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Tertibkan Sitkamtibcerlantas dilokasi Pasar Subuh

Uncategorized

Apa yang di lakukan Sat Binmas Polres Pulpis dengan mobil Pos Polisi Kelilingnya, lihat disini.

Uncategorized

Pupuk Jiwa Nasionalisme, Polresta Malang Kota Ajak Pengendara Peringati Detik – detik Proklamasi Kemerdekaan RI

Artikel

Dengan Rutin Sambang, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Pesan Kamtibmas

Artikel

Teknologi Tepat Guna Babinsa Sepinggang Ikuti Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos Desa Binaan