Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 20 Oktober 2025 - 15:16 WIB

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli dan Pengaturan Lalu Lintas, Cegah Laka dan Kejahatan Jalanan

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli dan Pengaturan Lalu Lintas, Cegah Laka dan Kejahatan Jalanan

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Tingkatkan Patroli dan Pengaturan Lalu Lintas, Cegah Laka dan Kejahatan Jalanan

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – 17 Oktober 2025 – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan pengaturan, patroli kibas bendera, dan video situasi arus lalu lintas di wilayah hukum Polres Pulang Pisau pada Minggu, 19 Oktober 2025, mulai pukul 16.30 WIB hingga selesai.

Baca juga  Berada di jalur Lintas Polsek Kahayan Tengah Antisipasi Peredaran Barang Terlarang

Kegiatan ini merupakan implementasi program Kapolri yang menempatkan personel di lapangan, khususnya pada sore hari, sambil memberikan imbauan kepada pengguna jalan. Selain itu,

kegiatan ini bertujuan untuk Memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang sedang beraktivitas, Mencegah terjadinya aksi kejahatan di jalanan, serta Mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas.
Kegiatan ini melibatkan Kasat Lantas Polres Pulang Pisau dan personel Satlantas Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Penyuluhan terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

Kasat Lantas Iptu Divani Mareta Astuti, S.Tr.K menyatakan bahwa selama pelaksanaan kegiatan berlangsung aman, lancar, dan kondusif. Ia berharap dengan adanya kegiatan ini, masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman dalam beraktivitas di jalan raya.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Rangkul Warga Masyarakat Jaga Kamtibmas Kondusif

Uncategorized

Hadapi El Nino Ini Pesan Kapolres Lamongan Untuk Warga dan Anggotanya

Artikel

Pangdam Tanjungpura Tinjau Latihan Posko I Korem 102/Pjg

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Karhutla.

Uncategorized

Himbauan Kamseltibcarlantas Melalui Giat Penling Satlantas Polres Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Personil Polsek Kahayan Tengah Cek Ketersedian Stok di LPG di Agen Penyalur LPG

Tag

Polri untuk Masyarakat, Polsek Banama Tingang Salurkan Bantuan Sembako untuk Warga Membutuhkan

Uncategorized

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya.