Komandan Batalyon Roket 2 Marinir Berikan pengarahan kepada seluruh Prajurit di akhir masa jabatan

Foto Komandan Batalyon Roket 2 Marinir Berikan pengarahan kepada seluruh Prajurit di akhir masa jabatan

Foto Komandan Batalyon Roket 2 Marinir Berikan pengarahan kepada seluruh Prajurit di akhir masa jabatan

Komandan Batalyon Roket 2 Marinir Letkol Mar Daulat Situmorang berikan pengarahan kepada prajuritnya di Lobby Batalyon Roket 2 Mar, Ksatrian Sutedi Senaputra, Karang Pilang, Surabaya. Senin (30/03/2023).

Kegiatan yang dilaksanakan di setiap satuan sebagai forum komunikasi dan sebagai bentuk kepedulian pimpinan terhadap satuan serta anggotanya, Jam Komandan bisa berupa saling interaksi, koreksi, evaluasi kegiatan, saran dan sebagainya yang bersifat membangun, dimana di dalamnya juga terdapat penekanan dan instruksi yang perlu dilaksanakan bagi setiap prajuritnya.

Baca juga  Melalui Program Bajaka Presisi Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau Ajak anak-anak membaca

Pada kesempatan ini, Komandan Batalyon Roket 2 Marinir Letkol Mar Daulat Situmorang,berpesan tetap jalin kekeluargaan dimanapun kita berada dan Menghargai siapapun sesama kita,jangan memandang sebelah mata terhadap siapapun.di akhir pesan komandan berpamitan kepada seluruh prajurit di akhir masa jabatannya sebagai Komandan Batalyon Roket 2 Marinir. serta ucapan terimakasih kepada seluruh Prajurit Bajra Ghosa dan tetap semangat dalam melaksanakan pengabdian terhadap bangsa dan negara pungkasnya

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kegiatan Monitoring MCP KPK, Berlangsung Di Lantai V Pemkot Batu Secara Tertutup

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla di Desa Binaannya.

Artikel

Mengantisipasi Karhutla Ini Yang Dilakukan Personil Polsek Kahayan Tengah

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Kepada Pengendara Yang Tidak Menggunakan Helm

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 08/Alian Hadiri Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW Bojongsari

Artikel

Bhabinkamtibamas Polsek Maliku Sampaikan Kepada Warga Masyarakat untuk Waspadai TPPO.

Uncategorized

Babinsa Koramil 15/Klirong Bantu Pengamanan Acara Pasar Tiban

Uncategorized

Tetap Laksanakan Himbauan Karhutla dan Maklumat Kapolda Kalteng Secara Rutin Polsek Pandih Batu.