Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Kamis, 27 April 2023 - 20:18 WIB

Hari Bhakti Pemasyarakatan “HBP” diperingati tanggal 27 April pada setiap tahunnya.

Fofo: Hari Bhakti Pemasyarakatan

Fofo: Hari Bhakti Pemasyarakatan "HBP" diperingati tanggal 27 April pada setiap tahunnya.

TARGETNEWS.ID Momentum peringatan ini seyogyanya bukan hanya seremonial belaka, tapi seharusnya dijadikan sbg upaya evaluasi dan perbaikan sekaligus memperkokoh komitmen dan konsistensi Insan Pemasyarakatan Kemenkumham RI dalam wujudkan Pemasyarakatan yang semakin PASTI dan BerAKHLAK.

Konsep dan juga istilah Pemasyarakatan untuk pertama kalinya disampaikan oleh Menteri Kehakiman RI saat itu Bapak Sahardjo, tepatnya pada tanggal 5 Juli 1963.

Beliau didalam konsepnya, “Pemberian pidana penjara tidak semata2 bertujuan untuk pemasyarakatan saja tetapi juga sbg bentuk pembinaan thd narapidana” yang selanjutnya disahkan dalam keputusaan pada konferensi Ditjen Pas yang dilaksanakan pada 27 April s/d 7 Mei 1964.

Baca juga  Pertandingan Bulutangkis Sambut HUT KE-65 Kodam VI Mulawarman

Didalam dinamikanya, istilah Kepenjaraan berganti menjadi Pemasyarakatan, dimana hal ini bertujuan untuk mencapai reintegrasi sosial dalam pembinaan WBP yang dikukuhkan melalui UU No 12/1995 ttg Pemasyarakatan.

UU No 12/1995 didalam perjalannya dirubah menjadi UU No 22/2022 yang secara mendasar memperbaiki pelaksanaan fungsi Pemasyarakatan, yang meliputi pelayanan, pembinaan, pembimbingan kemasyarakatan, perawatan, pengamanan, dan pengamatan dg menjunjung tinggi penghormatan, pelindungan, dan pemenuhan hak asasi manusia.

Baca juga  Kapolda Jatim Dampingi Panglima TNI Buka Kejuaraan Pacu Kuda Nasional di Pasuruan

UU No. 22 Tahun 2022 itu sendiri telah berorientasi pada paradigma hukum pidana modern yakni keadilan korektif, keadilan restoratif dan keadilan rehabilitativ

*”Selamat Hari Bhakti Pemasyarakatan yang ke 59 tahun 2023″* @abr
* @sekjen

 

Share :

Baca Juga

Artikel

Polres Mojokerto Kota Ungkap Judol, Amankan 5 Penjual Chip

BERITA UTAMA

Polresta Palangka Raya Lakukan Serah Terima Piket Fungsi

BERITA UTAMA

Jaga Kestabilan Kamtibmas Anggota Satpolairud Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat Pesisir

Artikel

Komandan Korps Marinir Mayjen TNI (Mar) Dr. Endi Supardi, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., CHRMP., CRMP. beserta seluruh Prajurit Korps Marinir Mengucapkan : Selamat Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024

BERITA UTAMA

RAJA SENGON GELAR KONSOLIDASI DENGAN TIM RELAWAN NAIMA ISADINA PUTRI SH DAN TOKOH AGAMA BANYUWANGI

BERITA UTAMA

Polres Probolinggo Beserta Bhayangkari dan Awak Media Berbagi Ratusan Takjil Kepada Para Pengendara

BERITA UTAMA

JELANG LATIHAN GABUNGAN TNI, PRAJURIT TAIFIB 2 MARINIR LAKSANAKAN LATIHAN TERJUN TEMPUR MALAM HARI

BERITA UTAMA

Jalin Silaturahmi Pasi Pers Kodim 1208/Sambas Hadiri Halal Bihalal Di Perum Mutiara Indah Kec. Sambas