Home / BERITA UTAMA / DAERAH

Senin, 1 Mei 2023 - 16:12 WIB

Heboh Medsos Jegal Lembaga Survei. Kekuatan Publis Dikuasai Kaum Netizen

TARGETNEWS.ID Menghadapi Tahun Politik Era Digitalisasi menjelang Pemilu dan Pilpres 2024, saat ini sedang menghadapi tantangan berat bagi para Lembaga Survei melawan Media Sosial (Medsos). Percaya atau tidak, kekuatan Publis kini telah dikuasai kaum Netizen.

Kondisi Era digitalisasi inilah yang menjadi momok bagi para lembaga survei yang dulu-dulunya sangat jumawah memainkan ladang Pilkada, Pemilu hingga Pemilihan Presiden.

Tak bisa dipungkiri, Media Sosial (Medsos) saat ini menjadi barometer kekuatan publikasi yang dianut masa dunia maya, dan yang menjadi ujung tombak kaum modern adalah para netizen. Sebab sebuah dunia baru ini lagi digandrungi diantaranya adalah aplikasi Facebook, Twitter, IG, Tiktok laman Halo dan Quora.com yang memiliki jutaan penganut besar dan berpengaruh terhadap perjalanan politik saat ini.

Baca juga  Bhabinkamtibmas kelurahan petuk katimpun Monitoring Kegiatan Diklatsar Banser di Kelurahan Petuk Katimpun

Para lembaga survei yang awalnya menjadi langganan media maenstreem laris menayangkan survei, selanjutnya diambil alih oleh Medsos.

Bahkan pertaruhan elektabilitas baik partai maupun capres yang dirilis media juga ramai-ramai tayang di medsos, yang tak kalah gencarnya berbagai aplikasi Medsos pun merilis survei secara real, sebab Netizen bisa langsung Klik muncul nilai presentasi kekuatan capres, meskipun tidak menggunakan sampel dan multistage random sampling terhadap responden, bahkan tak mengenal istilah Margin of error.

Baca juga  Kapolsek Pontianak Barat beserta personil besuk anggotanya yang sedang sakit

Meskipun hasil survei versi Medsos tersebut tidak berijin, bahkan tidak diakui pemerintah, paling tidak saat ini sedang digandrungi oleh masa Netizen

Share :

Baca Juga

Artikel

Memperingati HUT Kodam Cenderawasih, Prajurit TNI beserta Masyarakat melaksanakan donor Darah

BERITA UTAMA

Panglima TNI Mutasi 96 Perwira Tinggi TNI

BERITA UTAMA

Biro Operasi Polda Kalbar Tingkatkan Kemampuan Operator Fungsi Operasional Jajaran Polda Kalbar

Artikel

Wujud Kedekatan Dengan Warga, Bhabinkamtibmas Aktif Sambangi Desa Binaan

BERITA UTAMA

Awali serta Akhiri Tugas, Personel Polsek Maliku Panjatkan Doa

BERITA UTAMA

Di Bank BTN, Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli Dialogis

Artikel

Sambangi Warga-Warga Desa Untuk Menyampaikan Pesan Kamtibmas.

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Laksanakan Komsos Dengan Kades Dan Perangkat Desa Sawangan