Home / Uncategorized

Minggu, 7 Mei 2023 - 17:50 WIB

Patroli Blue Light, untuk Cegah Balapan Liar dan Tawuran

 

Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng
– Salah satu bentuk upaya mencegah kejahatan jalanan di wilkum Polres Pulang Pisau, personel Sat Samapta Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, dengan menggelar patroli stasioner di fasilitas public, pada Sabtu (06/5/2023) malam.

Baca juga  Waspada TPPO, Ini Himbauan Bhabinkamtibmas Kepada Warga Desa Binaannya

Upaya preventif tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya kenakalan remaja dan aksi balapan liar dan tindak kriminilitas lainnya

Kegiatan tersebut menyasar ditempat fasilitas public dan tongkrongan remaja, Personil Sat Samapta Polres Pulang Pisau laksanakan pemantauan dan Patroli Mobile;

Baca juga  Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu laksanakan Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi ke Warga

“Tujuan kegiatan patroli guna menekan angka kriminalitas serta terjadinya laka lantas” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K. melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Melaksanakan Pengecekan Sarpras dalam Kegiatan Apel Stand By On Call Siaga Karhutla

Artikel

Pencegahan aksi premanisme*, Satsamapta rutin laks Patroli Dialogis di Fasilitas Public

Uncategorized

Lagi-lagi Tambang Diduga Ilegal masih merajalela di daerah sungailiat..

Artikel

Dadang Hadiri Pembukaan Peringatan Hari Jadi Ke-79 Prov. Jateng

BERITA UTAMA

Usai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Kontrol Kondisi 43 Tahanan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas desa Talio Bripka Muliyadi sosialisasi Karhutla di desa binaannya

Artikel

Oknum Perangkat Desa Kedunglengkong Diperiksa Satreskrim Polres Mojokerto

Uncategorized

Polres Pulang Pisau Gelar Upacara Kenaikan Pangkat 29 Personel