Home / Uncategorized

Minggu, 7 Mei 2023 - 22:52 WIB

Anggota Piket Polsubsektor Jekan Raya Polsek Pahandut laksanakan Patroli rutin

Polresta Palangka Raya – Anggota Piket Regu satu Polsubsektor Jekan Raya Polsek Pahandut jajaran Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng Laksanakan giat Patroli Harkamtibmas di Wilayah Hukum Polsubsektor Jekan Raya.

Kapolsek Pahandut Kompol Saipul Anwar,S.H., melalui Kapolsubsektor Jekan Raya Ipda Tri Marsono mengatakan Patroli Harkamtibmas Pers Piket Polsubsektor Jekan Raya dalam Rangka Pencegahan Gangguan Kamtibmas.

Baca juga  Polsek Kahayan Tengah Sampaikan Himbauan Tertib Berlalulintas Kepada Pengguna Jalan

“Kegiatan Patroli dilaksanakan oleh personil piket Polsubsektor Jekan Raya dengan sasaran Patroli Seputaran Wilayah Hukum Polsubsektor Jekan Raya baik perumahan maupun pertokoan,”jelasnya, Minggu (07/05/2023) siang.

Baca juga  Babinsa Korami 08/Alian Ziarah Makam Bareng Warga Bojongsari

“Pelaksanaan kegiatan Patroli pada siang hari bertujuan untuk menjaga situasi kamtibmas guna mencegah kejahatan jalanan seperti curat, curas, maupun kejahatan lainnya,”tambahnya.

Selama kegiatan tersebut berlangsung,sitkamtibmas berjalan aman dan lancar. (Tc)

Share :

Baca Juga

Artikel

Sambangi Masyarakat Pesisir Berikan Edukasi

BERITA UTAMA

Pasca Serah Terima, Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Cek 37 Tahanan

Artikel

Arjuna Pulanggeni 462 Kopasgat Meraih Podium Dalam Kejuaaran Menembak Di Dumai

BERITA UTAMA

Personel Polresta Palangka Raya Terus Maksimalkan Pengamanan Area Bandara

Uncategorized

Pembongkaran Gapura di Wilayah Sisir, Bukti Sebagai Syarat Kepentingan Umum

Uncategorized

Memasuki kemarau Satbinmas Polres Pulpis Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Buka Lahan Dengan Cara Membakar

Artikel

Pos Pam JLS Pertemukan Anak yang Linglung Lupa Arah Dengan Keluarganya

Artikel

Polsek Krembangan Amankan Pelaku Judol di Pelabuhan Jamrud, Surabaya.