Home / Uncategorized

Senin, 15 Mei 2023 - 21:20 WIB

Babinsa Karanganyar Koramil 04/Kra Laksanakan Giat Pendampingan/Pengamanan Regsosek Kelurahan Karanganyar Kecamatan Karanganyar

 

KODIM 0709/KEBUMEN Bertempat di Aula Kelurahan Karanganyar Kecamatan Karanganyar Kab. Kebumen Babinsa Karanganyar Koramil 04/Kra Serda Roni AP melaksanakan kegiatan pendampingan/Pengamanan Pelaksanaan kegiatan Forum Konsultasi Publik dalam rangka Regsosek Kelurahan Karanganyar Kecamatan Karanganyar.

Tampak hadir dalam kegiatan Regsosek diantaranya Agung cahyono.SKM Kepala Kelurahan Karanganyar sebagai Fasilitator, Bp. Tulus Yulianto sebagai Fasilitator, Bp. Marsino sebagai Asisten fasilisator, Bp. Choiri Joko sebagai Fasilitator, Babinkamtibmas Polsek Kra sebagai petugas pengamanan, Babinsa Koramil 04/ Karanganyar Serda Roni AP sebagai petugas pengamanan, Tokoh Masyarakat serta Ketua RT dan RW Kelurahan Karanganyar

Baca juga  Pastikan Keamanan Ibadah Natal Tahun 2023, Prajurit Yonmarhanlan X Laksanakan Pengamanan

Dilaksanakannya kegiatan Regsosek itu bertujuan untuk menyediakan basis data seluruh penduduk Kelurahan Karanganyar yang terdiri atas profil, kondisi sosial, ekonomi, dan tingkat kesejahteraan. Termasuk basis data untuk perlindungan sosial dan pemberdayaan masyarakat..

Baca juga  Syukuran Dilantiknya DPRD Subarkah dan Deklarasi Kemenangan Paslon Mitha - Wurja

Selama kegiatan Regsosek Kelurahan Karanganyar Kecamatan Karanganyar berlangsung, situasi berjalan dengan aman, lancar dan kondusif. (Pendim 0709)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Nomor WA satwil dan Ka Satwil ke warga

Artikel

Warsa Lanjutkan Komitmen Bangun Jombang, Warga Dukung Nomor Urut 2

Artikel

TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Bantu Tingkatkan Kesejahteraan Petani

Uncategorized

Pimpin Apel Pagi di Mapolresta, Kabag Log: Hindari Segala Bentuk Pelanggaran

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Tengah Cek Kesiapan Sumber Air dan Daerah Rawan Kebakaran Bentuk Kesiap Siagaan Hadapi Karhutla.

Artikel

Dokkes Polres Pulang Pisau Cek Kesehatan Personil Operasi Ketupat Telabang 2024

Uncategorized

Dandim 1612/Manggarai Resmikan Pompa Hidram Persawahan

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambang Satpam dan Sampaikan Pesan Kamtibmas