Home / Uncategorized

Minggu, 21 Mei 2023 - 23:06 WIB

Kembali, Aipda Priyo Operasikan Motor Literasi Bajaka

Polresta Palangka Raya – Guna meningkatkan minat baca dan literasi bagi warganya, personel Polsek Bukit Batu, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng Aipda Priyo Waluyo menyiapkan Motor Literasi Bajaka Persisi di wilayah tugasnya.

Motor Literasi Bajaka Persisi tersebut beroperasi di Mapolsek Bukit Batu Kelurahan Banturung, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Minggu (21/5/2023) siang.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Sambang Warga Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada warga

Priyo mengatakan, Motor Literasi Bajaka Persisi merupakan sarana patroli yang digunakan para Bhabinkamtibmas untuk melakukan sambang, yang dilengkapi dengan internet serta buku bacaan sebagai bentuk perpustakaan keliling.

Masyarakat setempat pun menyambut baik dan antusias dengan adanya kehadiran Motor Literasi Bajaka Persisi tersebut, yang juga menyediakan buku pelajaran untuk dibaca oleh para pelajar tingkat SD, SMP hingga SMA hingga masyarakat umum.

Baca juga  Deklarasi Dukungan Relawan Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur NTT di Desa Golo Langkok

“Semoga dengan adanya Motor Literasi Bajaka Presisi ini dapat meningkatkan antusiasme masyarakat untuk membaca buku ilmu pengetahuan, terutama bagi para pelajar di era teknologi informasi dan medis sosial seperti sekarang ini,” tutupnya. (b1b)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Jabiren Raya Bagikan Selebaran Pelayanan SKCK kepada Masyarakat

Uncategorized

Kembali Personel Polsek Maliku Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Bhabinmamtibmas

BERITA UTAMA

Piket SPKT Polsek Bukit Batu Sambangi Mini Market

Artikel

KPU Tabalong Tetapkan Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih dalam Rapat Pleno Terbuka

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Indahnya Berbagi, Satbinmas Polres Pulang Pisau Bagikan Sembako kepada Warga Kurang Mampu

Uncategorized

Sambangi warga bhabinkamtibmas sampaikan pesan kamtibmas