Home / Uncategorized

Minggu, 28 Mei 2023 - 22:41 WIB

Polresta Palangka Raya Pam Turnamen Sepakbola Immahapa Cup V 2023

Polresta Palangka Raya – Sebagai upaya untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif, personel gabungan Polresta Palangka Raya hari ini kembali menggelar pengamanan.

Pengamanan yang menerjunkan sejumlah personel Polresta Palangka Raya ini berlangsung di Stadion Mini UPR Jalan Yos Sudarso Kota Palangka Raya

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Padal Ipda Isnandi menyampaikan, pengamanan yang diselenggarakan merupakan sebuah kewajiban bagi personel Polri.

Baca juga  Cegah Kriminalitas, Personil Polsek Kahayan Tengah Laks KRYD

“Terkait akan hal itu, kami dari Polresta Palangka Raya akan terus berupaya semaksimal mungkin guna menjamin stabilitas Kamtibmas tetap pada koridornya,” katanya, Minggu (28/5/2023) sore.

“Karena sebagai informasi, Stadion Mini UPR saat ini dipergunakan dalam Porseni Immahapa Cup V Tahun 2023 yang tentu saja banyak dikunjungi masyarakat,” tuturnya.

Baca juga  Teguran Humanis Kepada Pengendara Sepeda Motor Yang tidak Menggunakan Helm

Lebih lanjut, Isnandi menyampaikan, dalam babak final pada pertandingan tersebut juara pertama diraih Humbahas FC, disusul Ikan Asin FC, NHKBP FC dan Ikaperkasa FC.

“Harapan kami, semoga apa yang menjadi hasil pertandingan ini dapat diterima dengan baik,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Drg. Agus Dwi Sulistyantono Jabat Pj. Sekda Kota Tegal

BERITA UTAMA

Bersama Forkopincam, Koramil 19/ Kuwarasan Pantau Jalannya Seleksi Perangkat Desa

Uncategorized

PWT (Parking, Walking, Talking) merupakan cara Patroli personel sat samapta ajak Masyarakat untuk jaga Kamtibmas

Uncategorized

Melaksanakan kegiatan Apel KRYD & Penyampaian arahan dari Pimpinan kepada Anggota terkait tugas di lapangan.

Uncategorized

Sambangi desa anggota polsek sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya

Artikel

Operasi Cipkon, Polisi Amankan 47 Motor Diduga Balapan Liar di Surabaya

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Penling Himbau Kamseltibcarlantas

Uncategorized

Satsamapta Polresta Palangka Raya Datangi Toko Kembang Api