Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Selasa, 6 Juni 2023 - 23:47 WIB

Polsek Sabangau kembali Bantu Padamkan Karhutla di Kalampangan

Polresta Palangka Raya – Komitmen Polsek Sabangau dalam mencegah terjadinya Karhutla di wilayah hukumnya terus digelorakan kepada seluruh lapisan masyarakat.

Seperti hari ini, petugas terlihat menyambangi dan memadamkan lokasi yang berada di Jalan Tabat Kalsa Kelurahan Kalampangan guna meminimalisir Karhutla dilahan milik Supiani dan Karmila.

Baca juga  Berhasil Temukan Korban Tenggelam, Kapolres Bengkayang Berikan Penghargaan Kepada Personel Polri, Masyarakat dan Mitra Polri

Dilokasi, para petugas terlihat memadamkan kobaran api yang membakar lahan sekitar 0,07 Hektare yang direncanakan untuk berkebun.

Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud ketika dikonfirmasi pun membenarkan hal tersebut, Selasa (6/6/2023) sore.

“Jadi memang benar, kami dari Polsek Sabangau beberapa saat yang lalu telah memadamkan kobaran api di Jalan Tabat Kalsa yang melahap lahan seluas 0.07 Hektare,” ucapnya.

Baca juga  Danramil 1612-06/Lembor sebagai Irup kegiatan Perjusami Kwarcab 2415 dalam membangun karakter pemimpin muda

Lebih lanjut, Ali menegaskan, pihaknya tidak akan segan – segan menjatuhkan hukuman bagi para pelaku pembakaran berdasarkan aturan yang telah diberlakukan.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Jum’at Berkah : Polres Nganjuk Bagikan Puluhan Bungkus Sarapan Pagi untuk Tukang Becak dan Pedagang Asongan

BERITA UTAMA

Aroma Amis Cerobong Pembakaran Limbah Medis RSMZ Sampang Kembali Aktif

Artikel

Sosialisasi Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan

Artikel

Polisi bersama TNI Bersihkan Sampah dan Enceng Gondok di Sungai Gebang Sidoarjo

Artikel

Jum’at Berkah, Personil Satgas Yonif 611/Awang Long Berbagi Makanan Kepada Warga Distrik Tembagapura

Artikel

Kapolres Gresik Tegaskan Kepada jajaran Menjaga Marwah Kepolisian melalui Program Positif di Wilayah

Artikel

Polres Mojokerto Salurkan Bantuan Untuk Warga Terdampak Tanah Longsor di Dlanggu

BERITA UTAMA

Pangdam IV/Diponegoro Pimpin Sertijab Para Pejabat Utama Kodam IV/Diponegoro