Home / Uncategorized

Selasa, 13 Juni 2023 - 21:12 WIB

Tandai Pembangunan Polsek Kahayan Hilir, Kapolres Pulang Pisau Bersama Forkompimda Lakukan Peletakan Batu Pertama

 

Pulang Pisau – Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., bersama Forkopimda Pulang Pisau menghadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Markas Komando (Mako) Polsek Kahayan Hilir, Selasa (13/06/2023) Siang.

Dalam kesempatan tersebut Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., memberikan sambutan dan menyampaikan bahwa Peletakan Batu pertama ini diselenggarakan adalah pertanda dimulainya kegiatan Pembangunan dan juga memohon doa restu untuk kelancaran, Keamanan dan Kesuksesan pembangunan yang akan dilaksanakan.

Baca juga  Aroma Manipulasi: Oknum Mengatasnamakan Dir Krimsus Polda Kalbar Diduga Coba Intervensi Pemberitaan Yang Diduga Peredaran Oil Non legal

Sebagaimana kita ketahui bersama pembangunan Mako Polsek Kahayan Hilir ini adalah berkedudukan di dalam Kota Pulang Pisau dan juga sebagai ujung tombak Operasional Kepolisian dalam memberikan pelayanan kepada Masyarakat, dan dilihat dari keberadaan bangunan Mako Polsek yang lama yang harus dibenahi. Tutur kapolres.

Baca juga  Personel Polsek Sebangau laksanakan patroli secara stasioner di pemukiman penduduk

“Adapun pembangunan Mako Polsek Kahayan Hilir mendapatkan anggaran dari APBD Pulang Pisau dengan pagu anggaran kurang lebih 1 Miliar,” jelas Kapolres.

Ia juga menyampaikan terimakasih kepada Pemkab Pulang Pisau, dan pelaksana pembangunan atas partisipasinya semoga bangunan Polsek Kahayan Hilir dapat diselesaikan dengan tepat waktu, mutu, yang sesuai kesepakatan kontrak sehingga nantinya dapat dipergunakan dengan baik, ungkapnya. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Untuk Mencegah kebakaran, Maklumat Kapolda Kalteng Sulusinya

Uncategorized

Cegah Gangguan Kamtibmas, Personil Satbinmas Sambangi Bank BRI Sampaikan Pesan kepada Satpam

BERITA UTAMA

Panen Padi Telah Tiba, Babinsa Terjun Langsung ke Sawah Warga

Uncategorized

Danpusdikif Kodikmar Kodiklatal Resmikan Mayor Marinir Riska Sayogo Sebagai Dansesusmar

Artikel

Demo Ratusan menggeruduk Kantor Pemerintah Desa untuk menghadiri audiensi

Artikel

Indahnya Berbagi, Koramil 1002-01/Batang Alai Selatan Bagikan Takjil Gratis.

Uncategorized

Kanit Samapta Polsek Pandih Batu Menyampaikan Maklumat Kapolda Kalteng

BERITA UTAMA

JELANG KUNJUNGAN RI 1 DI JAYAPURA, PRAJURIT YONMARHANLAN X IKUTI APEL GELAR PASUKAN PAM VVIP