Home / Uncategorized

Selasa, 13 Juni 2023 - 21:17 WIB

Edukasi Larangan Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Ibu Tumah Tangga Di Dermaga Fery

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Andi memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Selasa ( 13 / 6 / 2023 ) Pagi.

Baca juga  Data rekaman e KTP di Dispendukcapil Sampang mencapai 98,91 %.

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima Dinas

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Artikel

Polri Amankan Tersangka Pengelola Situs Penyebar Video Porno Anak

Uncategorized

Penyelenggaraan World Water Forum di Bali Berjalan Aman dan Sukses, Polri Ucapkan Terima Kasih

Artikel

Memperingati HBA Ke 64 Kejari Tanjung Perak Surabaya Gelar Baksos Donor Darah Dan Tanam Pohon

BERITA UTAMA

Babinsa Berikan Materi Wasbang Siswa-siswi Sekolah Dasar

Artikel

Polresta Sidoarjo Raih Top Inovasi Pelayanan Publik Kelompok Keberlanjutan Tahun 2024

Uncategorized

CIPTAKAN RASA AMAN DAN NYAMAN PERSONIL SAT BINMAS SAMBANGI BANK BRI CABANG PULANG PISAU

Artikel

Kunjungan Kerja Danrem 063/SGJ Ke Koramil 1402/Harjamukti Kodim 0614/Kota Cirebon.

Artikel

Kapolres Pamekasan Akan Beri Hadiah 10 Juta Rupiah, Warga yang berikan Informasi DPO Narkoba J dan R