Home / Uncategorized

Minggu, 18 Juni 2023 - 16:40 WIB

Personil Sat Binmas Polres Pulpis beri himbauan kamtibmas di TAMAN SUMBU KURUNG untuk cegah premanisme

Pulang Pisau – Personil Satbinmas untuk mengantisipasi kegiatan premanisme di Wilayah Hukum Polres Pulpis Anggota Sat Binmas bersama Personel polres Pulpis melaksanakan kegiatan himbauan kamtibmas pedagang kaki lima di Taman sumbu kurung dan Tempat Tongkrongan Masyarakat pada Malam hari, Sabtu ( 17/06/2023) malam.

Kegiatan himbauan kamtibmas tersebut sering dan Rutin dilaksanakan di tempat-tempat yang rawan akan gangguan kamtibmas seperti Pasar, Tempat Hiburan Malam dan Tempat Tongkrongan Masyarakat.

Mengingat ancaman keamanan dan ketertiban sangat besar apabila pada malam hari. oleh sebab itu, personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau bersama anggota lainnya melakukan himbauan Kamtibmas tempat-tempat berkumpulnya masyarakat.

Baca juga  Babinsa Koramil 11/Mirit Komsos Dengan Tokoh Masyarakat Di Wilayah Binaan

Dalam kesempatan tersebut, Kanit Bhabin Kamtibmas dan anggota lainnya menghimbau masyarakat tentang bahaya Narkoba, Miras serta tindakan kriminalitas lainnya serta dampak Hukumnya dan Jangan nongkrong di tempat yang sepi pada malam hari sampai larut malam.

“Saya sampaikan juga jangan minum-minuman keras (Miras), Karena hal tersebut sangat meresahkan apabila kita biarkan akan menimbulkan hal-hal yang dapat merugikan masyarakat lainnya dan dapat menimbulkan masalah baru bahkan terjadinya tindak pidana,” ujarnya.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K, melalui Kasat Binmas IPTU Laaser Kristovor, S.H. menyampaikan, tujuan memberikan himbauan dan sambang tempat hiburan malam dan tempat tongkrongan ini juga untuk mencegah dan mengantisipasi adanya preman dan premanisme, Maka kami cegah dengan cara pendekatan dengan memberikan Himbauan-himbauan Kamtibmas,” jelas Laaser.

Baca juga  TINGKATKAN KEMAMPUAN BELA DIRI, PRAJURIT YONIF 11 MARINIR LAKSANAKAN UJI NILAI PERORANGAN KARATE

“Memang Preman dan Premanisme untuk sementara ini tidak ada di Kabupaten Pulang Pisau, apa salahnya kita mencegah dengan memberikan himbaunan kepada masyarakat, Besar harapan kami (Polisi) Wilayah Kabupaten Pulang Pisau bebas dari tindakan kekerasan dan premanisme,” pungkasnya. (Kasat).

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pastikan aman pada pemukiman penduduk sat samapta lakukan pengecekan secara berkala

Uncategorized

Giat Bhabinkamtibmas Kelurahan Palangka Dalam Upaya Pemadaman Kebakaran Lahan di Kelurahan Menteng, Palangka Raya

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Patroli Kekantor PPK dalam tahapan pemilu 2024

Uncategorized

Gunakan Media Spanduk Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

Uncategorized

Jaga Kelangsungan Ketersediaan Ikan Sungai Anggota Satpolairud Himbau Jangan gunakan Bahan Berbahaya Saat Menangkap Ikan

BERITA UTAMA

PRAJURIT SALAWAKU YONMARHANLAN IX AMBON ASAH KEMAMPUAN BELA DIRI KARATE

BERITA UTAMA

Tingkatkan Giat Patroli Objek Vital dengan sasaran SPBU Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Antisipasi antrian pembeli BBM bersubsidi

Artikel

Korban Pengeroyokan di Alun-alun Bangil, Ternyata Masih Dibawah Umur, Kuasa Hukum Meminta Polres Pasuruan Segera Ditangkap Pelaku