Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 5 Juli 2023 - 09:50 WIB

Wujud Sinergitas, Babinsa Koramil 11/Mirit Komsos Dengan Perangkat Desa dan masyarakat desa binaan.

Guna menjalin kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 11/Mirit Kodim 0709/Kebumen bersama mitra karib Babinsa Melaksanakan Komsos bersama Perangkat desa dan masyarakat desa Wirogaten Kecamatan Mirit kabupaten Kebumen Selasa (04/07/2023).

Tujuan Komsos dengan perangkat desa dan masyarakat secara langsung hasilnya akan lebih efektif. Karena hasil pengarahan atau informasi dari Babinsa,dapat disebarluaskan langsung kepada warganya dan juga sebaliknya,Babinsa bisa mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan–permasalahan yang di hadapi masyarakat binaannya.

Baca juga  Babinsa Koramil 15/Klirong Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Tempat Pemakaman Umum

Selain itu, Komsos ini adalah merupakan tugas dan tanggung jawab Babinsa untuk mengetahui perkembangan wilayah binaan. Dan untuk lebih mempererat hubungan antara babinsa dan masyarakat,” ungkap Sertu Mardiyono

Babinsa menyampaikan dengan seluruh lapisan masyarakat untuk saling tukar segala bentuk informasi apabila ada permasalahan Kamtibmas yang timbul di masyarakat,” tambah Babinsa.

Baca juga  Polres Trenggalek Siapkan Bus Balik Mudik Gratis Tujuan Surabaya

Sertu Mardiyono menyampaikan Kegiatan Komsos seperti ini di lakukan sambil melaksanakan aktivitas rutin sehari-hari saat berada di desa Binaan.Adakalanya saat sarapan pagi atau pun saat ke kantor desa kita bisa saling berkomunikasi bertukar pikiran mengenai hal-hal yang terjadi pada warga Desa Binaan, pungkas Babinsa.(pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Laksanakan patroli dan Operasi Pramanisme

Uncategorized

Danramil 1612-07/Satar Mese Monitoring Keamanan Dan Kelancaran Pelaksanaan Misa Di Wilayah Binaan

Artikel

Antusias Warga Desa Mekar Jaya Sambut TMMD Ke 119 Dengan Cara Gotong Royong Angkut Material Bangunan

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Pengaturan Lalu Lintas Pagi Hari Bentuk Pelayanan Satlantas Polres Pulang Pisau Kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

Pengacara Bodong Berkeliaran, LQ Indonesia Lawfirm Imbau Masyarakat Waspada

Artikel

Samsat Surabaya Utara Launching Samsat Dulur Dugi Kelurahan

Uncategorized

Polsek Maliku Himbau Warga Masyarakat Waspada Penipuan Online