Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / POLRI / TargetNews.id

Jumat, 14 Juli 2023 - 21:58 WIB

Jum’at Curhat Polsek Sabangau Disambut Positif Masyarakat

Polresta Palangka Raya – Beragam cara dilakukan aparat kepolisian dalam menjaga tali silahturahmi dengan seluruh lapisan masyarakat yang ada dalam wilayah hukumnya.

Di wilayah hukum Polsek Sabangau ini misalnya. Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Mahffud mengadakan program Jum’at Curhat.

Adapun kegiatan tersebut berlokasi di salah satu rumah warga yang sering disapa Pak Rian Jalan Manduhara ujung masuk area PT. Kalimantan Makmur Kelurahan Kereng Bangkirai.

Baca juga  Sat Lantas Polres Pulang Pisau Berikan Dikmas Lantas Kepada Pelajar SMKN 1 Kahayan Hilir

Ditempat tersebut, sembari menikmati hidangan yang sudah disediakan, para karyawan pun dipersilahkan untuk mengutarakan sejumlah keluhan dan harapan mereka terhadap Polsek Sabangau.

Bahkan pada pelaksanaannya, Kapolsek Sabangau terlihat tidak menginginkan jarak diantara mereka dengan duduk dan satu meja dengan para karyawan.

Baca juga  PRAJURIT LABA-LABA HITAM MENART 3 PASMAR 3 TERIMA JAM KOMANDAN

“Semoga kebersamaan dan kehangatan ini bisa terpelihara dengan baik. Pada kesempatan tersebut, kami juga mengimbau kepada mereka untuk bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas dan mengutamakan keselamatan dalam bekerja,” tuturnya, Jum’at (14/7/2023) pagi.

Lebih lanjut, Ali menerangkan, program Jum’at Curhat ini rutin dilaporkan ke Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si. “Ini merupakan sebuah bentuk pertanggungjawaban kami kepada pimpinan,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Dukung Gapoktan Capai Swasembada Pangan Pasi Ter Kodim 1208/Sambas Dampingi Tim SID Tinjau Program Pompanisasi Dan Oplah

Artikel

Polrestabes Surabaya Mengadakan, Konfrensi Pers Release Akhir Tahun 2024 Dan Pemusnahan Barang Bukti

BERITA UTAMA

Dandim 0808/Blitar Dampingi Gubernur Jawa Timur Panen Raya Padi Di Wilayah Kabupaten Blitar

Artikel

Jajaran Polres Pulang Pisau Menggelar Pos Pagi, Untuk Bantu Penyeberangan dan Pengaturan

Artikel

Koptu Wahyu Anugerah Bersama Warga Desa Gununggede, Tingkatkan Hanpangan Dengan Tanam Padi

BERITA UTAMA

Sat Lantas Polres Pulang Pisau Hadir di Tengah Masyarakat Atur Arus Lalu Lintas Kendaraan yang Melintas di Jalan Depan Gereja Saat Ibadah Minggu

Artikel

Foto, Wakapolri dan PJU Polri Laksanakan Salat Ied di Lapangan Bhayangkara

Artikel

Peringatan HUT Polwan ke-76, Ini Pesan Kapolda Jatim