Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / TargetNews.id / TNI

Jumat, 14 Juli 2023 - 22:37 WIB

Wujud Rasa Syukur dan Keselamatan, Kodim Surabaya Utara Gelar Do’a Bersama

Surabaya,- Kegiatan keagamaan dalam rangka mendekatkan diri kepada sang pencipta serta wujud rasa syukur, anggota Kodim 0830/Surabaya Utara dan jajaran rutin melaksanakan kegiatan Yasinan dan doa bersama yang dilaksanakan Ba’dah Maghrib setelah sholat berjamaah Bertempat di Musholla Al-Hikmah Kodim 0830/Surabaya Utara, Kamis (13/7/23)malam.

Hal tersebut juga disampaikan langsung oleh Pasipersdim 0830/Surabaya Utara Mayor Caj Eko Alriyanto sebagai pimpinan kegiatan sebelum pembacaan surat Yasin dimulai.

Baca juga  Kodim Brebes Berikan Suntik Vitamin C Gratis Kepada Para Pemudik

“Kegiatan ini merupakan wujud rasa syukur atas rahmat yang telah diberikan kepada kita. Dengan rutin membaca surat Yasin salah satu ibadah mendekatkan diri kepada sang pencipta Allah SWT,”katanya.

Selain itu, dirinya juga menyampaikan kegiatan keagamaan pembentukan mental ini sebagai bentuk sarana membangun kedekatan dan keakraban ajang silaturahmi, rutin bersama kita berkumpul untuk melaksanakan ibadah dengan mempererat hubungan kekeluargaan dan ikatan emosional sesama prajurit Kodim 0830/Surabaya Utara, ujar Pasipers.

Baca juga  Jadi Ganjalan Prestasi Gubernur Jatim? Wali Murid Tak Paham Cara Lakukan PPDB Online, Anak Berprestasi Jadi Korban Kegagalan Sistem Zonasi

Dalam pelaksanaannya, membaca Surat Yasin dan Tahlil, sholawat nabi, berzikir serta diakhiri dengan doa bersama agar seluruh anggota selalu diberi keselamatan, kesehatan, kelancaran dan kemudahan dalam setiap pelaksanaan tugas sehari-hari.

#tniadmengabdidanmembangunbersamarakyat #tniaddihatirakyat

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Ditpolairud Polda Jatim Patroli Perairan Lewat SOS Berbagi Kebajikan, Wargapun Senang

Artikel

Danramil 22/Ayah Tunjuk Babinsa Ikuti Rapat Pengawasan Tahapan Kampanye Pemilu Tahun 2024

Artikel

Gonsus 88 Menyelenggarakan Tajammuk Nasional 2024

BERITA UTAMA

Di Puntun, Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Tangkap Sy dengan 7 Paket Sabu

Artikel

Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW, Owner Pelita jaya Berharap masyarakat Teladani Sifat Rosul,

BERITA UTAMA

Danrem 072/Pamungkas Olahraga Bersama Aslat Kasad

Artikel

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait telah di bentuknya Tim Satgas Saber Pungli di Wilkum Polres Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 15/Klirong Monitoring Seleksi Pencak Silat Tingkat Daerah