Home / Uncategorized

Selasa, 18 Juli 2023 - 16:14 WIB

Satbinmas polres Pulpis laksanakan sosialisasi dan himbauan KARHUTLA di desa Gandang

 

Pulang Pisau- Dalam rangka cegah karhutla Sat Binmas Polres Pulpis melakukan sosialisasi terkait daerah rawan kebakaran dan upaya pencegahan terjadinya peristiwa Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla), Sosialisasi itu kali ini dilaksanakan di wilayah hukum Polres Pulpis kahayan hilir tepatnya di desa Gandang Kabupaten Pulpis

Dalam kegiatan itu, Kanit Bhabinkamtibmas Aiptu Wayan wedana berkesempatan mendampingi KBO Sat Binmas Ipda Ely imam beserta Jajaran Binmas melaksanakan Sosialisasi KARHUTLA di tengah-tengah masyarakat,Sosialisasi kali ini dilakukan di beberapa tempat yaitu di desa Gandang ( 18/07/2023)

Baca juga  Sosialisasi Larangan Karhutla terus di Maksimalkan di Wilayah Hukum Polsek Maliku.

Di kesempatan itu, KBO Sat Binmas Ipda Ely imam menyampaikan, memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat terutama bagi para pemilik lahan terkait larangan melakukan tindakan-tindakan yang dapat menyebabkan terjadinya karhutla.

Untuk itu, lanjutnya, hindari melakukan hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinya karhutla, salah satunya yakni tidak membersihkan lahan dengan cara dibakar, sebagaimana peraturan undang-undang terkait larangan karhutla.

Baca juga  Sambangi pencari Ikan Personil Satbinmas himbauan dan sosialisasi tentang larangan Karhutla.

“Bagi para pelaku yang melakukan karhutla dapat dikenakan sanksi pidana dan proses hukum sebagaimana yang diatur dalam beberapa peraturan perundangan,” ujar Ipda Ely

Sementara itu, Kanit Bhabinkamtibmas tak lupa melakukan himbauan kepada warga masyarakat untuk selalu menjaga lahan nya agar tidak terbakar, Hingga berakhirnya kegiatan sosialisasi tersebut, situasi berjalan dalam keadaan aman dan terkendali, tutup knit

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Cegah Balapan Liar dan Tawuran Satsamapta laks Blue Light Patroll

Uncategorized

Sambangi Kapal Imbal Berikan Jukrah Keselamatan Pelayaran Kepada Abk Kapal

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Bentangkan Spanduk Himbauan Larangan Karhutla

Artikel

Wujud Kedekatan Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Belanti Siam Aktif Sambangi Warga masyarakat Desa Blanti Siam

Uncategorized

Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Memberi Teguran Kepada Pengemudi Yang Tidak Menggunakan Sabuk Pengaman dengan baik

Uncategorized

Pastikan warga binaan aman Bhabinkamtibmas Food Estate, Laksanakan Sambang Kamtibmas di Desa Binaan

Uncategorized

Melalui Program Bajaka Presisi, Bhabinkamtibmas Food Estate Polres Pulang Pisau Ajak Anak-Anak Gemar Membaca

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Dikmas Lantas dan Polsanak: Pengenalan Rambu Lalu Lintas dan Cara Aman ke Sekolah