Home / Uncategorized

Selasa, 18 Juli 2023 - 16:14 WIB

Satbinmas polres Pulpis laksanakan sosialisasi dan himbauan KARHUTLA di desa Gandang

 

Pulang Pisau- Dalam rangka cegah karhutla Sat Binmas Polres Pulpis melakukan sosialisasi terkait daerah rawan kebakaran dan upaya pencegahan terjadinya peristiwa Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla), Sosialisasi itu kali ini dilaksanakan di wilayah hukum Polres Pulpis kahayan hilir tepatnya di desa Gandang Kabupaten Pulpis

Dalam kegiatan itu, Kanit Bhabinkamtibmas Aiptu Wayan wedana berkesempatan mendampingi KBO Sat Binmas Ipda Ely imam beserta Jajaran Binmas melaksanakan Sosialisasi KARHUTLA di tengah-tengah masyarakat,Sosialisasi kali ini dilakukan di beberapa tempat yaitu di desa Gandang ( 18/07/2023)

Baca juga  Pastikan Keamanan di Area Bandara, Polresta Palangka Raya Lakukan Ini

Di kesempatan itu, KBO Sat Binmas Ipda Ely imam menyampaikan, memberikan sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat terutama bagi para pemilik lahan terkait larangan melakukan tindakan-tindakan yang dapat menyebabkan terjadinya karhutla.

Untuk itu, lanjutnya, hindari melakukan hal-hal yang dapat menyebabkan terjadinya karhutla, salah satunya yakni tidak membersihkan lahan dengan cara dibakar, sebagaimana peraturan undang-undang terkait larangan karhutla.

Baca juga  Keluarga Besar Perwakilan Rembang Jawa Tengah Mamik Gauol Mengucapkan : Selamat Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024

“Bagi para pelaku yang melakukan karhutla dapat dikenakan sanksi pidana dan proses hukum sebagaimana yang diatur dalam beberapa peraturan perundangan,” ujar Ipda Ely

Sementara itu, Kanit Bhabinkamtibmas tak lupa melakukan himbauan kepada warga masyarakat untuk selalu menjaga lahan nya agar tidak terbakar, Hingga berakhirnya kegiatan sosialisasi tersebut, situasi berjalan dalam keadaan aman dan terkendali, tutup knit

Share :

Baca Juga

Artikel

Dandim 1002/HST Pimpin Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-96, Tekankan Pentingnya Peran Pemuda dalam Pembangunan Bangsa

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku laksanakan sosialisasi larangan membakar hutan

Uncategorized

Saat melaksanakan Patroli Dialogis petugas berikan himbauan Kamtibmas ke pedagang di pasar tradisional

Artikel

Anggota Koramil 1208-01/Sambas Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 Hijriah 2025

Uncategorized

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Artikel

Komandan Pasmar 2 Ikuti Pangdivif 2 Comrades Shooting Competition

BERITA UTAMA

Berikan Penghargaan Kepada Anggotanya, Ini Pesan Kapolres Tegal Kota

BERITA UTAMA

Bambang Patijaya Dikenalkan Ke BDH Oleh Pj Gubernur Babel Saat Kongian Kerumahnya