Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / NEWS / POLRI / TargetNews.id

Sabtu, 22 Juli 2023 - 15:38 WIB

Jumat Barokah Polres Tulungagung Salurkan Bansos Untuk Ponpes dan Anak Yatim di Karangrejo

Foto: Jumat Barokah Polres Tulungagung Salurkan Bansos Untuk Ponpes dan Anak Yatim di Karangrejo

Foto: Jumat Barokah Polres Tulungagung Salurkan Bansos Untuk Ponpes dan Anak Yatim di Karangrejo

TULUNGAGUNG – Upaya mendekatkan diri untuk senantiasa hadir di tengah masyarakat, Polres Tulungagung Polda Jatim menggelar Jumat Barokah dengan menyalurkan bantuan sosial ( Bansos).

Kegiatan Jumat barokah kali ini Polres Tulungagung berbagi 100 sak semen untuk Ponpes Nurul Iman Kecamatan Karangrejo dan santunan Anak yatim.

Kapolres Tulungagung AKBP Eko Hartanto, SIK, MH. bersama PJU Polres Tulungagung, mengatakan kegiatan itu sebagian dari wujud kepedulian Polri dalam hal ini Polres Tulungagung kepada Masyarakat termasuk anak – anak yatim.

“Dengan kehadiran Polri yang langsung bersentuhan dengan warga masyarakat, kami harapkan akan membangun kembali tingkat empati kepada masyarakat”,ungkap AKBP Eko, Jumat (21/7).

Baca juga  Pastikan Inventaris Dinas Lengkap, Personel Polsek Bukit Batu Lakukan Pengecekan

Kapolres Tulungagung juga berharap kepada anggota yang ada di Polsek dan seluruh anggota Polres Tulungagung, juga dapat menunaikan kegiatan positif di lingkungan masyarakat.

“Kegiatan Jumat berokah ini masih dalam rangka HUT Bhayangkara ke 77”, “terang AKBP Eko.

Bantuan berupa 100 sek semen yang disalurkan untuk Ponpes Nurul Iman Kecamatan Karangrejo itu diharapkan dapat mempercepat proses pembangunannya sehingga segera bisa di gunakan dalam beribadah dan kegiatan pendidikan keagamaan.

Baca juga  DANYONIF 6 MARINIR PIMPIN UPACARA PENGIBARAN BENDERA MERAH PUTIH

“Kami juga berpesan kepada kita semua mari kita jaga Kamtibmas di wilayah kabupaten Tulungagung supaya bisa aman dan nyaman untuk meningkatkan sendi kehidupan di masyarakat”, tandasnya.

Dalam kegitan itu Kapolres Tulungagung didampingi oleh Kabagren AKP Maga, Kasat Lantas AKP Canggih, Kapolsek Karangrejo Iptu Nenny, Camat Karangrejo Suhartono dan Danramil 0806/16 Kapten Siswanto

Selain menyalurkan bahan bangunan di Ponpes Nurul Iman, Kapolres Tulungagung juga waqaf 100 sak semen untuk pembangunan Masjid Suhilussalam di Desa Tanggulturus Kecamatan Besuki,Tulungagung.

Foto: Jumat Barokah Polres Tulungagung Salurkan Bansos Untuk Ponpes dan Anak Yatim di Karangrejo

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

BabinsaKoramil 15/Klirong Bersama Warga Karya Bakti Bersihkan Parit

BERITA UTAMA

Prajurit dan PNS Kodim 0709/Kebumen Menerima Sosialisasi dari Bank Woori

BERITA UTAMA

DANYONMARHANLAN X BESERTA PRAJURIT TERIMA JAM KOMANDAN LANTAMAL X

Artikel

Prajurit Wijayakusuma, Wujudkan Wijayakusuma Wilayah Bebas Korupsi

BERITA UTAMA

Satsamapta Polresta Palangka Raya terus Lakukan Blue Light Patrol

BERITA UTAMA

Dandim 0709/Kebumen Dampingi Danrem 072/Pamungkas Meninjau Lokasi Rencana Kunjungan Presiden RI

Artikel

Pangdam Mayjen TNI Rafael Granada Baay tertuju untuk menggelar kunjungan kerjanya ke Bekangdam V/Brawijaya

BERITA UTAMA

Pasca Serah Terima, Kanit III SPKT Polresta Palangka Raya Periksa 26 Tahanan