Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / POLRI / Tag / TargetNews.id

Senin, 31 Juli 2023 - 18:03 WIB

SATBINMAS POLRES PULPIS TIDAK HENTI HENTINYA BERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS KEPADA WARGA

 

Pulang Pisau – Satbinmas Polres Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, Dalam rangka menjaga Harkamtibmas di wilkum kabupaten Pulang Pisau Personil satbinmas memberikan himbuan kepada warga masyarakat kelurahan Pulang Pisau Kecamatan Kahayan hilir Senin ( 31/07/2023).

Dalam kesempatan tersebut, Personil satbinmas menyampaikan pesan Kamtibmas himbuan dan menitipkan beberapa pesan kamtibmas agar warga masyarakat meningkatkan kewaspadaan guna mencegah terjadinya tindak pidana kejahatan serta mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan di lingkungan tempat tinggalnya masing masing.

Baca juga  Pertebal Iman, Prajurit Yonif 1 Marinir Ikuti Doa Bersama Memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW

Kegiatan Binluh atau himbuan ini dilaksanakan selain untuk menyampaikan Pesan Kamtibmas juga untuk pembinaan kepada masyarakat serta untuk menjalin kedekatan antara Polri dan masyarakat.

Kasatbinmas Polres Pulang Pisau IPTU Laaser Kristovor, S.H., mengatakan bahwa “Kegiatan Binluh yang dilaksanakan oleh Personil satbinmas adalah untuk memberikan Himbauan Kamtibmas agar tetap aman dan kondusif dan Waspada terhadap penduduk pendatang serta memberikan informasi kamtibmas dan juga, masyarakat jangan mudah terprovokasi atau isu isu yg tidak benar adanya sehingga terwujudnya rasa aman dan damai di lingkungan sekitar”ucap kasat.

Share :

Baca Juga

Artikel

Kasat Lantas Polres Pulang Pisau Berikan Arahan Saat Apel Pagi

BERITA UTAMA

Wujudkan Kamtibmas, Personel Polsek Bukit Batu Sambangi Rungan Sari

BERITA UTAMA

Bati Tuud Koramil Srengat Hadiri Mini Lokakarya Tingkat Kecamatan, Dalam Rangka Percepatan Penurunan Stunting

BERITA UTAMA

Maksimalkan Disiplin Personel, Apel Serah Terima Konsisten dilaksanakan Petugas Piket Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Selesai Apel Serah Terima, Kanit SPKT Cek Kondisi Tahanan

Artikel

Sigap dan Tanggap, Lihat Warganya Sakit Polisi di Mojokerto Bantu Antar ke Rumah Sakit

Artikel

pangdam Kasuari Inginkan perwira Miliki Karakter Untuk Bekerja Berbuat Mengambil Keputusan Penuh Perhitungan

Artikel

Persami, Membentuk Generasi Muda Yang Berkarakter Kebangsaan