Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / NASIONAL / NEWS / Tag / TargetNews.id / TNI

Kamis, 3 Agustus 2023 - 22:04 WIB

Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Kegiatan Pelatihan Paskibraka Tingkat Kecamatan

 

KODIM 0709/KEBUMEN. Dalam rangka menyambut puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 78, Babinsa Koramil 15/Klirong, Peltu Bambang PH dan Serda Eko Priyono melaksanakan pelatihan Paskibraka tingkat Kecamatan Klirong, di Lapangan Desa Klegenwonosari, Kec.Klirong, Kab.Kebumen, Kamis (03/08/2023).

Latihan yang dipusatkan di lapangan Desa Klegenwonosari ini diikuti oleh puluhan pelajar SMA N 1 Klirong yang telah lolos seleksi.

Danramil 15/Klirong, Kapten Inf Muhtafin Soleh S.Pd.I yang dikonfirmasikan melalui Peltu Bambang PH mengatakan, bahwa latihan tersebut bertujuan untuk membentuk jiwa dan mental para anak-anak Paskibra.

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

“Latihan ini bertujuan untuk membentuk jiwa dan mental yang matang serta memiliki kepribadian yang baik, lebih disiplin sekaligus memupuk jiwa nasionalisme dan pembinaan generasi penerus Paskibra agar nantinya pada pelaksanaan tugas sebagai pengibar bendera bisa dilaksanakan dengan baik,”ujar Danramil.

Dalam kegiatan ini, lanjutnya lagi Babinsa juga melatih teori, praktek peraturan baris berbaris dan disiplin. Derap langkah yang tegas dan kompak akan sangat mempengaruhi jiwa dan semangat Paskibra untuk melaksanakan tugas.

Baca juga  Hari Keempat Ops Ketupat Semeru 2023, Polda Jatim Berhasil Menekan Angka Kecelakaan

” Pembinaan dan pelatihan Paskibra tidaklah cukup hanya dengan belajar baris berbaris saja, karena tujuan pelatihan Paskibra adalah untuk menciptakan kader-kader terampil dan pintar serta mengenal bangsanya, pada akhirnya terbentuklah generasi muda bangsa yang kuat dan baik secara fisik, mental, maupun cara berpikir,” terang Danramil. (Pendim)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

AUDIENSI WARTAWAN DI DPRD MENUJU BENGKAYANG AMAN DAN KONDUSIP, MENDAPAT RESPON POSITIF, KETUA KWRI IYEL ZAENAL APRESIASI KINERJA DPRD DAN POLRES

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Gelar Binluh di Kantor Desa Anjir Pulang Pisau

Artikel

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

BERITA UTAMA

Polsek Kahayan kuala Ciptakan Kamtibmas Yang Aman Kondusif

Artikel

Polres Kediri Kota Ungkap 8 Kasus Pengeroyokan Hingga Curanmor Selama Bulan Juli 2024

Artikel

Koramil 1612-03/Reok Dukung Pembukaan Jambore Ranting di Desa Robek

Artikel

Danyonmarhanlan VII Kupang Hadiri Peringatan HUT Ke 27 Lanudal Kupang

Artikel

Kapolda Jatim Lantik Pengurus PBVSI Kabupaten Sidoarjo Masa Bhakti 2024-2028