Home / Uncategorized

Rabu, 16 Agustus 2023 - 17:06 WIB

Personil Polsek Pandih Batu sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar.

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Pandih Batu menyambangi MasyarakatDan warga Binaan Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah, Rabu ,(16/08/2023) Pagi.

Sambang ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi dan himbauan saber pungli kepada Masyarakat.

Baca juga  Polda Jatim Gelar Sispamkota, Buktikan Polri Siap Kawal Pemilu 2024

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita,S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu menyampaikan kegiatan itu bertujuan untuk memberikan sosialisasi saber pungli kepada masyarakat terkait himbauan pemberi dan penerima pungli sama-sama melanggar hukum.

Dalam kesempatan tersebut Personil Polsek Pandih Batu selalu mengajak dan menyampaikan kepada Masyarakat Desa agar bersama-sama mengawasi tentang Adanya Pungli di Desa “Apabila ditemukan adanya indikasi penyelewengan agar segera melaporkan ke Bhabinkamtibmas dan Kantor Polisi terdekat”, Tutup Husni

Share :

Baca Juga

Artikel

Dukungan Buat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Jombang Warsubi-Salman Kian Meningkat

Uncategorized

Cegah Karhutla Personil Sat Binmas Polres Pulpis langsung Sosialisasi ke pencari kayu Galam.

BERITA UTAMA

Satlantas Polres Pulang Pisau Berikan Teguran Humanis Kepada Pemotor Tidak Patuh Berlalulintas

Artikel

Pembinaan Pengadaan Barjas, Sekda Himbau Cermati Dinamisasi Regulasi

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Saber Pungli di Desa Binaan.

Uncategorized

Tetap Laksanakan Sosialisasi Cegah Karhutla Oleh Personil Polsek Pandih Batu Walau Hujan Masih Stabil

Artikel

Danrem Wijayakusuma Pimpin Sertijab Kasirem

Uncategorized

Jaga Kelangsungan Ketersediaan Ikan Sungai Anggota Satpolairud Himbau Jangan gunakan Bahan Berbahaya Saat Menangkap Ikan