Home / Uncategorized

Rabu, 23 Agustus 2023 - 19:30 WIB

Personil Polsek Pandih Batu sosialisasi Larangan adanya Pungutan Liar.

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Pandih Batu menyambangi MasyarakatDan warga Binaan Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa ,(22/08/2023) Pagi.

Sambang ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi dan himbauan saber pungli kepada Masyarakat.

Baca juga  Kontribusi Korem Wijayakusuma, 150 Ha Lahan Disiapkan Dukung Ketahanan Pangan

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita,S.I.K., melalui Kapolsek Pandih Batu menyampaikan kegiatan itu bertujuan untuk memberikan sosialisasi saber pungli kepada masyarakat terkait himbauan pemberi dan penerima pungli sama-sama melanggar hukum.

Dalam kesempatan tersebut Personil Polsek Pandih Batu selalu mengajak dan menyampaikan kepada Masyarakat Desa agar bersama-sama mengawasi tentang Adanya Pungli di Desa “Apabila ditemukan adanya indikasi penyelewengan agar segera melaporkan ke Bhabinkamtibmas dan Kantor Polisi terdekat”, Tutup Husni

Share :

Baca Juga

Artikel

Warga Darmo Hill Sudah Bulat Minta IPL Dikelola Mandiri Untuk Kepentingan Warga

Artikel

Sambangi Warga Masyarakat, Polsek Maliku Sampaikan Waspada Penipuan Online

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Karhutla

Uncategorized

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Artikel

Polsek Jrengik Patroli Tanggap Bencana Dalam Rangka Antisipasi Banjir di Jalan Raya Panyepen

Uncategorized

Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat, Personil Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Di Pagi Hari

BERITA UTAMA

Laris Manis Nasi Ponggol Koramil Kersana

Artikel

Babinsa Koramil 15/Klirong Bantu Warga Binaan Mempersiapkan Pesta Hajatan