Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI / Tag

Minggu, 31 Maret 2024 - 16:40 WIB

Aipda Budi Gunakan Media Spanduk Sosialisasikan Larangan Karhutla

Gunakan Media Spanduk Sosialisasikan Larangan Karhutla

Gunakan Media Spanduk Sosialisasikan Larangan Karhutla

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Aipda Budi memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Endemi Covid-19 agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Sabtu ( 30 / 03 / 2024 ) Pagi.

Baca juga  Babinsa Koramil 06/Sruweng Hadiri Musdes Laporan Pertanggung jawaban APBDES Tahun 2023 Desa Karangjambu

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan

ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Ngeri Mobil Dirampas Paksa Ketum LSM KPK Turun Tangan dan Tindak Lanjuti Laporan

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi Endemi Covid-19

yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Melaksanakan Pendampingan dan Serahkan Bantuan Obat untuk ODGJ

Artikel

Sosialisasikan Stop Bullying Polres Blitar Blusukan ke Sekolah

Artikel

Nur Huda Kades Krenceng, Kepung Kediri Realisasikan Dana Desa, DD THN 2024 Tahap Pertama Perbaiki Jalan Dusun Yang Rusak Parah

Artikel

Sambut Bulan Ramadhan 1446 Hijriah Danramil 1208-02/Sejangkung Pimpin Gotong-Royong Bersihkan Masjid

BERITA UTAMA

Kasus Pengrusakan di Gembor Sudah Memasuki Proses Penyidikan Polsek Jatiuwung

BERITA UTAMA

Hari Bhayangkara ke-77, Koramil 1011-15 Kahayan Hilir Berikan Kejutan Kepada Polres Pulang Pisau

Artikel

Panglima TNI Hadiri Penyerahan Zakat Tahun 2024 Oleh Presiden RI Joko Widodo Kepada Baznas

BERITA UTAMA

Polsek Bukit Batu Giatkan Patroli Sambang Kamtibmas