Home / Uncategorized

Kamis, 29 Agustus 2024 - 18:47 WIB

Amankan Hari Terakhir Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati, Polres Pulang Pisau Kembali Kerahkan Personil Pengamanan

 

Pulang Pisau – Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng melaksanakan pengamananan jalannya pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati Pulang Pisau dihari terakhir bertempat di kantor KPUD Pulang Pisau, Kamis (29/08/2024) Siang.

Dalam pengamanan pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati pada hari ini ada satu pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pulang Pisau yang akan mendaftar ke KPUD Pulang Pisau.

Baca juga  Akp Anuar Syarifudin Terima Kunjungan Silaturahmi Awak Media Dari Pontianak

Selama pengamanan pendaftaran berlangsung Personil Polres Pulang Pisau menjaga situasi pendaftaran di KPUD Pulang Pisau agar dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., kembali mengingatkan kepada seluruh personil yang bertugas agar dapat benar–benar memahami tugas pokok serta peran dan fungsi masing–masing, hal ini demi proses Tahapan Pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati dapat berjalan aman, lancar dan kondusif.

Baca juga  Patroli Skala Subuh, Upaya Polres Kendal Jaga Kamtibmas Selama Hari Raya Idul Fitri 1445 H

“Bukan hanya itu, seluruh personil juga bertugas untuk memastikan setiap orang yang mengikuti ataupun menghadiri tahapan ini merasa aman dan nyaman,” tegas Kapolres. (Humasrespulpis)

Share :

Baca Juga

Artikel

Terjadi lagi Kasus Korupsi Proyek Waterfront Sambas: Kesaksian Atas Perintah Atasan Jadi Bumerang, LSM LEGATISI Surati Kejati Kalbar Agar Sutarmidji Diperiksa

Uncategorized

Sosialisasi Larangan Karhutla Bripka Andi Sambangi Masyarakat Pesisir Didermaga Pasar Mingguan

Uncategorized

Sosialisasikan Larangan Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

BERITA UTAMA

Personil polsek sebangau kuala melaksanakan serah terima piket penjagaan mako polsek sebangau kuala

Uncategorized

Kegiatan rutin Personil Polsek Banama Tingang laks Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di depan mako Polsek Banama Tingang.

Uncategorized

Danrem 072/Pamungkas Pimpin Upacara Tradisi Korps dan Sertijab Dandim 0734/Kota Yogyakarta

Artikel

Tiga kelurahan Dicanangkan Menjadi Kelurahan Cinta Statistik

Uncategorized

Sambangi Warga Dengan Humanis, personel Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Warganya