Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Senin, 29 Januari 2024 - 14:56 WIB

Anggota Kodim 0812/Lamongan Hadiri Dan Dampingi Bimtek KPPS Se Kecamatan Karanggeneng.

Anggota Kodim 0812/Lamongan Hadiri Dan Dampingi Bimtek KPPS Se Kecamatan Karanggeneng.

Anggota Kodim 0812/Lamongan Hadiri Dan Dampingi Bimtek KPPS Se Kecamatan Karanggeneng.

 

Lamongan-Batuud Koramil 0812/15 Karanggeneng,Peltu Dul Kholil turut menghadiri Kegiatan Bimtek Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Tahun 2024 se Kecamagan Karanggeneng yang bertempat di Gedung Sport Center Ds. Latukan Kec.Karanggeneng,Kab.Lamongan.

Hadir dalam acara tersebut antara lain Khoirul aman (KPUD Kab.Lamongan),Harwah Yutomo Sh. M.hum (Camat Karanggeneng),Akp Yuli endarwati (Kapolsek Karanggeneng),Peltu Dul Kholil (Batuud Koramil Karanggeneng),M. Jiono (Kepala Desa Latukan)
6. M.Lutfi (Ketua PPK Kec.Karanggeneng),Hadi Susanto Rozikin (Ketua Panwascam Kec. Karanggeneng),Anggota PPK Kec.Karanggeneng serta Anggota PPS Se-Kec. Karanggeneng.

Baca juga  Hindari Penyimpangan Penggunaan Anggaran, Itdam VI/Mulawarman Lakukan Pengawasan Post Audit di Kodim 1002/HST

Acara diawali dengan menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan lagu jinggle Pemilu 2024. Dilanjutkan dengan sambutan Bapak Khorul Aman ( KPUD Kab.Lamongan yang mengucapkan selamat atas terlantiknya anggota KPPS yang berjumlah 931 orang Se-Kac.Karanggeneng.

“Semua tercatat sebagai pahlawan demokrasi. Anda semua disini sudah bagian dari keluarga besar KPU RI sehingga perlunya kehati-hatian dalam setiap pelaksanaan kegiatan dan jaga netralitas di setiap individu”ujarnya.

Disamping menekankan tentang netralitas kelada seluruh anggota KPPS,dirinya juga menghimbau kepada anggota KPPS yang sudah dilantik agar tetap menjaga kondisi kesehatan mengingat pemilu sebentar lagi akan dilaksankan.

Baca juga  Jelang Pilkades Antar Waktu, Danramil 19/ Kuwarasan Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas

Sementara itu,seusai kegiatan,Batuud Koramil 0812/15 Karanggeneng Peltu Dul Kholil menegaskan bahwa pihak Kodim 0812/Lamongan melalui Koramil 0812/15 Karanggeneng akan senantiasa menjaga netralitas pada Pemilu tahun 2024 ini.

“Kami jajaran Koramil 0812/15 Karanggeneng bersama jajaran Muspika Karanggeneng berkomitmen bahwa kami akan bersinergi untuk mengawal demokrasi agar tercipta pemilu yang aman, jujur dan adil” ujarnya.bib

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sambangi Petani di Kebun Personil Sat Binmas Polres Pulpis Beri Himbauan Bahaya Karhutla

BERITA UTAMA

Viral, Kasus Pembegalan di Desa Mega Timur, Kasat Reskrim : Lakukan Penyelidikan Mendalam Ungkap Fakta Sebenarnya

Artikel

Bhabinkamtibmas berdialog dengan petani di desa Sanggang

BERITA UTAMA

Menjelang Natal Polsek Jabiren Raya Tekan Tindak Pidana Premanisme lakukan kegiatan KRYD di Wilkum Polsek Jabiren Raya

Artikel

Gerak Cepat Polres Gresik Berhasil Tangkap Pengedar Uang Palsu Rugikan Pedagang

BERITA UTAMA

GELAR JUMAT BERKAH, KOMPI SENAPAN B YONIF 144/JY SEMAKIN DEKAT DENGAN MASYARAKAT

Artikel

Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Laksanakan Pengaturan

Artikel

Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Memberi Teguran Kepada Pengemudi Yang Tidak Menggunakan Sabuk Pengaman dengan baik